Suara.com - Meski mendukung mahasiswa dan buruh yang mendemo penolakan terhadap UU Cipta Kerja, belakangan Nikita Mirzani dibuat kecewa. Janda tiga anak itu kecewa lantaran melihat demo mengarah pada tindakan anarkis.
"Kalian para pendemo (bersikap) anarkis, bar-bar, merusak fasilitas, bawa anak kecil, ada yang bawa parang, segala macam, aduh," imbuh Nikita Mirzani di Instagram, Kamis (8/10/2020).
Di unggahan lainnya, Nikita Mirzani memosting sebuah video pasukan polisi yang melakukan pengamanan terhadap pendemo. Dalam video terlihat polisi bahu membahu meredam amukan mahasiswa yang mencoba melawan.
Para polisi tampak sabar meski ditimpuki dahkan ditendang pendemo. Dengan alat pelindung yang lengkap, polisi tampak kompak mengamankan jalannya demo.
Di akhir video bertuliskan, "Kami kuat menahan emosi."
"Semoga Tuhan menjaga dan melindungi semua anggota Polri yang melaksanakan tugas lapangan. Diberikan kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi pendemo yang arnakis. Amin," tulis Nikita Mirzani di bagian caption.
Unggahan Nikita Mirzani pun langsung mendapat ramai tanggapan dari warganet. Warganet pun seakan tak terima dengan sikap Nikita yang lebih membela pihak kepolisian.
Padahal kata sejumlah besar warganet, mahasiswa dan buruh pun banyak yang terluka dan salah satu penyebabnya karena polisi.
"Dihh belum tahu rasanya ikut demo lo, sosoan doain polisi. Melek noh banyak mahasiswa meninggal gara-gara polisi," kata akun @pernahgalau_.
Baca Juga: 1x24 Jam Berlalu, Nikita Mirzani Tantang Ormas Pendukung Puan Maharani?
Komentar dari @pernahgalau_ pun mendapat banyak tanggapan dari warganet lain. Ada lebih dari 1500 komentar yang menimpali dan kebanyakan sepakat dengan @pernahgalau_.
"@nikitamirzanimawardi_17 ikut sana demo Nyai, jangan koar-koarnya doang bor biar tahu situasi dilapangan kayak gimana," ujar akun @royaprianto24.
"@nikitamirzanimawardi_17 jangan hanya lihat satu sisi. Buka TikTok, di sana info update. RS aja dilempar gas air mata. Karena massa lagi berlindung. Harusnya kan kalau nggak diserang, ya nggak usah nyerang," timpal akun @mamah.shira.
Nikita Mirzani kemudian menjawab, "Makanya jangan demo yang anarkis. Demo yang elegan aja lah. Nggak usah rusak-rusak."
Akun @ramdhansuryakusumah kemudian balas bertanya, "@nikitamirzanimawardi_17 kaya gmana nyai elegan tuh tolong dong contoin..."
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Siapa Ojol dan Pedagang Online yang Gugat Praktik Kuota Internet Hangus ke MK?
-
Purbaya Kesal UU Cipta Kerja Untungkan Pengusaha Batu Bara Tapi Rugikan Negara
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang