Suara.com - Artis Nikita Mirzani turut memberikan komentar usai bioskop di daerah Jakarta kembali dibuka. Hal itu disampaikan langsung olehnya kepada wartawan.
"Ya harus dibuka dong bioskop. Orang udah lama nih PSBB kurang lebih udah delapan bulan," kata Nikita Mirzani saat ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (21/10/2020).
Janda tiga anak itu menjelaskan alasannya mendukung Pemerintah membuka kembali bioskop. Pasalnya dia tahu kalau masyarakat mulai bosan menonton tayangan televisi.
"Masyarakat udah bosen sama acara TV. Jadi jarus dikasih hal yang baru lagi di refresh otak mereka dengan dibukanya bioskop," ungkap Nikita Mirzani.
Ditambah menurut bintang Comic 8 ini, menonton film secara langsung di bioskop memberikan kepuasan tersendiri.
"Ya karena ada kepuasan tersendiri dan bioskop sudah dibuka," jelas Nikita Mirzani.
Rencananya, dalam waktu dekat Niki berserta teman-teman kerjaannya akan pergi ke bioskop untuk menyaksikan film favoritnya.
"Gua juga kepengen nonton ke bioskop lagi, kangen juga dan sudah kangen juga nonton di bioskop sama temen-temen kerjaan. Kita mau nonton 'Train To Busan 2'. Tapi liat nanti juga," beber Nikita Mirzani.
Mengingat Indonesia masih adanya pandemi virus corona atau COVID-19, Nikita Mirzani mengimbau agar tetap bisa menjaga diri dan peduli akan kesehatan jika mau nonton ke bioskop.
Baca Juga: Liburan ke Turki, Nikita Mirzani Mau Cari Bule buat Jadi Pacar
"Ya gimana isolasi kesadaran aja. Sekarang balik ke diri sendiri masing masing. Lo mau sakit nggak? Kalau nggak mau ya jaga diri masing-masing aja," tutup Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Sukses di Bioskop, The Housemaid Konfirmasi Lanjut Sekuel Mulai Tahun Ini
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala