Suara.com - Melaney Ricardo dinyatakan positif Covid-19 sejak 3 Oktober 2020. Istri Tyson Lync ini pun mengakui, itu menjadi hari terberat sepanjang hidupnya.
Setelah sebulan positif Covid-19, bagimana kondisi Melaney Ricardo sekarang? Melalui Instagram, ibu dua anak ini pun mengabarkan kondisinya yang sudah mulai membaik, meski masih harus melakukan isolasi mandiri di rumah.
Kata Melaney Ricardo, ia kini sudah mulai melakukan pekerjaan yang sempat tertunda selama ia istirahat akibat virus corona.
"Masih #SelfQuarantine. Ternyata Covid-19 mengajarkan gue jadi lebih mandiri. Hari ini mulai coba bayar 'utang' pekerjaan sama klien-klien. Mulai ngerjain beberapa kewajiban sama produk-produk yang kemarin-kemarin sempat nggak bisa dilakuin!," ujar Melaney Ricardo di keterangan foto.
Meski pelan-pelan sudah bisa mengerjakan tugas, tapi Melaney Ricardo belum boleh bertemu orang. Perempuan 40 tahun ini pun melakukan berbagai pekerjaan seperti syuting, seorang diri.
"Semua kerjaan shooting di rumah dilakuin sendiri. Make up sendiri! Nyatok rambut sendiri! NgeSet lighting sendiri! NgeSet Kamera sendiri! Direct sendiri! Pasang audio sendiri! Ngecek memory sendiri! Ngatur produk sendiri! Talentnya juga, gue sendiri!," kata Melaney Ricardo.
Tapi untungnya, semua itu berhasil dilakukan Melaney Ricardo, meski hanya seorang diri. Hal itu pun membuat Melaney memetik banyak pelajaran dari musibah ini.
"Ternyata kalau kepepet semua bisa kok dilakuin sendiri!! Thank you Covid-19. Lo udah ngajarin gue bahwa hidup nggak boleh tergantung sama orang lain," tutur Melaney Ricardo.
Baca Juga: 3 Artis Kontak Langsung dengan Melaney Ricardo saat Positif Corona
Berita Terkait
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
Tompi, Iko Uwais hingga Melaney Ricardo Kumpul di Istana Gibran, Cuma Bahas Bencana Sumatra?
-
Bella Saphira Kenang Momen Canggung Saat Menegur Sahabat Artis yang Pakai Tas KW
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih