Suara.com - Artis Nikita Mirzani kembali membuat sindirian yang diduga buat Habib Rizieq. Bagaimana tidak, dia menyarankan agar pasien positif corona (Covid-19) yang kabur ditembak mati seperti negara Korea Utara.
Di Instagram, janda anak tiga itu mengunggah pemberitaan tentang Korea Utara yang menambak mati pejabatnya karena kabur dari rumah sakit.
"Harusnya kemarin yang kabur dari RS tuh ditembak kayak gini," tulis Nikita Mirzani dalam keterangan unggahannya di Instagram, Senin (30/11/2020).
Dikatakan bintang film Comic 8 ini, warga Indonesia tak akan sedih atau kehilangan jika sosok tersebut ditembak mati.
"Nggak akan sedih juga kok rakyat Indonesia kalau dia ditembak hahaha," sambungnya.
Kemarin, sambil mengunggah foto dirinya mengendarai motor, Nikita Mirzani buru Habib Rizieq. Artis 34 tahun ini bergaya gahar dengan satu jari menunjuk ke arah depan.
"Nyari Rijik yang kabur dari rumah sakit. Nakal ya kabur-kaburan mulu," tulis Nikita Mirzani, Minggu (29/11/2020).
Seperti yang telah diberitakan, Habib Rizieq dinyatakan sebagai orang dalam pemantauan (ODP) Covid-19. Menyusul aktivitasnya yang berinteraksi dengan orang lain tanpa memperhatikan protokol kesehatan.
Kepergiannya pun belum bisa dipastikan apakah pimpinan FPI itu negatif virus corona.
Baca Juga: Nikita Mirzani Naik Moge Cari Habib Rizieq, Mutia Ayu Marah-marah
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Erdi A Chaniago mengatakan Habib Rizieq kabur melalui pintu belakang, gudang obat.
"Ini sedang didalami oleh Polresta Bogor, memang infonya seperti itu (meninggalkan rumah sakit), mendapat berita bahwa pasien di RS Ummi itu jam 9 malam keluar dari rumah sakit," ujarnya, Minggu (29/11/2020).
Habib Rizieq dan Nikita Mirzani diketahui tengah berseteru. Berawal saat bintang film Comic 8 itu mengomentari kepulangan sang habib. Ia juga mengatakan gelar dianggap sebagai tukang obat.
Habib Rizieq membalas. Dihadapan jemaahnya, sang ulama menyebut kata lonte yang diduga buat Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem