Suara.com - Ifan Seventeen mengungkap alasannya bersolo karier. Satu di antaranya, lelaki bernama asli Riefian Fajarsyah itu tak bisa terus manggung dengan band yang personelnya terus ganti.
"Jadi kalau misal ada band-band kaya, ada band dunia itu ada Dashboard Confessional itu personelnya satu orang, nah ini Seventeen satu orang tapi karena aku nggak bisa angkat bassist, gitaris, drumer secara tetap," kata Ifan Seventeen saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (30/11/2020).
Selain itu, dia mengaku ada oknum yang tak suka ia masih bertahan dengan nama bandnya. Sayangnya Ifan Seventeen tidak membocorkan lebih mendetail mengenai sosok yang dimaksud.
"Emang ada satu pihak yang pengin band ini udah nggak ada. Jadi dia nggak pengin Seventeen dipakai sebagai nama band," bebernya.
"Jadi aku sekarang solo tapi sebagai Ifan Seventeen," sambungnya.
Suami almrhumah Dylan Sahara ini juga tak mau ambil pusing dengan komentar-komentar negatif yang datang padanya karena memilih bersolo karier.
"Nggaklah (masalah lagi), itu kan cuman nama, nggak ngaruh. Kalau mikirin komentar orang nggak abis-abis," beber Ifan Seventeen.
Sekedar mengingatkan, Ifan menjadi satu-satunya anggota band Seventeen yang selamat dari tragedi bencana tsunami Tanjung Lesung 22 Desember 2018 silam. Sedangkan personel lainnya meninggal dunia.
Mereka memang dihantam tsunami saat tengah manggung di kawasan tersebut.
Baca Juga: Video Digerebek Sempat Heboh, Ifan Seventeen Siap Nikahi Citra Monica?
Berita Terkait
-
Nyaman Seharian! 4 Inspirasi OOTD Kasual Cozy ala Mingyu SEVENTEEN
-
Estetik Banget! 5 Ide OOTD Night Street Style ala Joshua SEVENTEEN
-
Cool dan Comfy! 5 ide Styling Hoodie ala S.Coups SEVENTEEN
-
Intip 4 Padu Padan Celana Jeans ala Wonwoo Seventeen, Effortless Banget!
-
Tak Ada Bulan Sepi, Ini Deretan Konser K-Pop yang Guncang Jakarta Sepanjang 2025
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans