Suara.com - Seto Mulyadi alias Kak Seto menjawab rasa penasaran netizen mengenai gaya rambutnya yang sangat khas dan konsisten. Melalui unggahan terbaru di akun Instagram pribadinya, Kak Seto mengungkapkan keaslian rambutnya tersebut.
"Banyak yang bertanya kalau rambut saya ini asli atau palsu. Ini adalah rambut asli," tulisnya di akun @kaksetosahabatanak (8/12/2020).
Kak Seto pun menjelaskan secara rinci mengenai keaslian rambutnya. Kak Seto mengatakan bahwa foto di slide pertama diambil tepat sesaat setelah ia berenang. Sedangkan, foto kedua memperlihatkan rambutnya yang sudah dirapikan dan dalam kondisi siap memberikan webinar.
"Dan foto ini (slide pertama) adalah foto rambut saya sehabis berenang. Sedangkan foto ke-2 adalah rambut saya setelah rapi dan siap untuk memberikan webinar."
Sejak diunggah 14 jam yang lalu, foto Kak Seto sudah mendapatkan sekitar 7.500 likes dan 585 komentar. Para artis dan netizen terlihat menyerbu kolom komentar Kak Seto.
"Sehat-sehat terus kak seto," tulis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di akun raffinagita1717.
"Akhirnya saya bisa tidur nyenyak kak," tulis netizen. "Akhirnya misteri terbesar abad ini terpecahkan," timpal yang lain.
"Hyung Seto," komentar netizen. "Tak lekang oleh waktu kk seto... Menemani masa2 kecil saya sampai skrg saya punya anak 50 lbh," imbuh lainnya.
Baca Juga: Kak Seto: Anak TK Tak Harus Pandai Calistung
Berita Terkait
-
Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
-
Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
-
Gaya Hidup Ketat dan Sehat Kak Seto: Anti Susu dan Wajib Minum 5 Gelas Jus
-
Kak Seto Terkena Stroke Ringan, Begini Kondisi Terbarunya
-
Jaja Miharja Sebut Nama Christine Hakim Hingga Kak Seto Turut Terima Penghargaan di Istana Negara
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Viral Nicholas Saputra Reunian SMA, Penampilan Sang Aktor Auto Dibanding-bandingkan dengan Temannya
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X