Suara.com - Ayu Ting Ting mengenang kembali kisahnya saat melahirkan lewat Youtube QissYouTV. Ayu Ting Ting juga menceritakan bagaimana paniknya saat akan melahirkan.
Kisahnya saat melahirkan ini didengarkan oleh Bilqis Khumairah Razak. Ia menjelaskan saat itu tak banyak yang tahu Ayu Ting Ting akan melahirkan.
"Waktu itu naik mobil aunty, karena nggak ada yang tau, saudara nggak tau, tetangga nggak tau. Harusnya ini anak rahasia, namanya secret." cerita Ayu Ting Ting.
"Nggak boleh ada yang tau," ujar Bilqis Khumairah Razak.
Ayu Ting Ting juga bercerita bahwa tak mau banyak orang tau. Ia juga ingin melindungi Bilqis Khumairah Razak saat itu agar tak diambil.
"Iya karena Bunda nggak mau anak Bunda diambil, harusnya namanya Secret. Terus Bunda takut kenapa-kenapa, Bunda memutuskan untuk caesar," ungkap Ayu Ting Ting.
Perjuangan pedangdut yang satu ini saat melahirkan ternyata juga sampai pakai cadar. Ia tak mau dikenali bahkan saat melakukan operasi caesar.
"Dulu Bunda di ruang operasi ditemenin Ibu. Bunda dulu dicaesar juga pakai cadar, saking pengen ngelindungin Iqis tau nggak," cerita Ayu Ting Ting.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Ngaku Kangen dengan Cowok Ini, Kok Bukan Adit?
Wah, baru terungkap nih Ayu Ting Ting pakai cadar saat operasi caesar melahirkan Bilqis Khumairah Razak. Gimana nih kalau menurutmu?
Berita Terkait
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Akhir Drama Penculikan Bilqis: Selamat Tanpa Luka, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Terungkap! 7 Fakta Jaringan Sadis Penculikan Bilqis, Dijual Rp80 Juta ke Suku Anak Dalam
-
Penculikan Bilqis: Anggota DPR Ungkap Dugaan Sindikat Perdagangan Anak Terorganisir!
-
Ayu Ting Ting Berbagi Cerita Perdana Hujan-hujanan Demi Blackpink
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Hotman Paris Buka Lowongan Kerja Aspri: Syaratnya Cantik, Seksi dan Jago Berantem
-
Fakta Baru 'Sister Hong' Lombok: MUA yang Nyamar Cewek Tak Hanya Tipu Wanita, Pria Juga Jadi Korban
-
Satu Suara di Parlemen, AKSI dan VISI Kompak Perjuangkan Nasib Pencipta Lagu di Hadapan DPR
-
Dibalik Kerasnya Musik Seringai, Edy Khemod Beberkan Prinsip Anti-Duit yang Bikin Band Awet
-
Rachel Vennya Diduga Puji Erika Carlina 'Ratu Sejati' Usai Putus karena Diselingkuhi
-
Ngenes! Erika Carlina Pernah Ngemis Minta Dinikahi, Padahal DJ Bravy Lagi Selingkuh
-
Heboh Lagi Kabar Jackie Chan Meninggal, Begini Faktanya
-
Bukan Naksir, Hotman Paris Bongkar Alasan Sebenarnya Ajak Raisa ke Kelab Malam
-
Gantikan Iko Uwais, Dion Wiyoko Resmi Perkuat Tim The Actors di Bahkan Voli 3
-
Tak Hanya Harta Gono-gini Rp13 Miliar, Mantan Suami Clara Shinta Berencana Ambil Hak Asuh Anak