Suara.com - Salshabilla Adriani akhirnya bicara soal kecelakaan yang dialami di Kemang, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu. Dia memastikan masalah itu sudah selesai secara kekeluargaan.
"Sebenarnya sih aku nggak mau banyak ngomong soal masalah ini karena udah berlalu hampir dua bulan. Ya hasil semuanya negatif dan aku udah nyelesaikan dengan kedua belah pihak," kata Salshabilla Adriani di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (3/2/2021).
Perempuan kelahiran 12 Agustus 2000 ini sudah mengganti rugi kepada korban yang ditabrak. Namun ia enggan menyebutkan berapa besar nominal uang ganti rugi tersebut.
"Ada (ganti rugi) tapi aku nggak mau ngucapin nominalnya," ujarnya.
Bintang film Malik dan Elsa ini mengaku waktu itu dia kelelahan hingga menabrak mobil di depannya. Dia semakin panik ketika mengetahui ada mobil kedua yang ikut tertabrak.
"Mungkin karena capek dan panik nabrak 1 mobil nabrak juga yang depannya. Abis pulang syuting yes, abis ada acara makan sama teman," katanya.
Sejak peristiwa tersebut, Salshabilla Adriani sampai sekarang tak berani menyetir mobil.
"Dari semenjak itu belum nyetir. Iya masih kayak males deh gitu nyetir sendiri. Ya panik belum pernah nabrak, dua lagi," katanya.
"Sempat (stres) cuma kalau kata lagu badai pasti berlalu yang penting cari damai sama diri sendiri," ujar dia lagi.
Baca Juga: Salshabilla Adriani Trauma Menyetir usai Tabrak 2 Mobil di Kemang
Salshabilla Adriani menabrak dua mobil yang terparkir di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (15/12/2020) lalu.
Salah satu mobil yang ditabrak Salshadilla mengalami kerusakan di bagian lampu depan serta bodi samping yang ringsek.
Diwakili tim manajemen, Salshabilla Adriani minta maaf atas kejadian yang menyebabkan kegaduhan sejak tadi malam.
"Salshabilla Adriani menyampaikan permohonaan maaf yang sedalam-dalamnya kepada semua pihak yang terlibat atas ketidaksengajaan yang disebabkan," tulis Made Entertainment dalam rilis yang disampaikan ibunda Salshabilla kepada Suara.com, Rabu (16/12/2020).
Sempat beredar kabar Salshabilla Adriani dalam pengaruh narkoba sehingga tak bisa mengendalikan kendaraannya. Tapi hal ini sudah dibantah polisi.
Berita Terkait
-
Mici Mantan Ibrahim Risyad Dituding Jiplak Style Salshabilla Adriani Saat Menikah
-
Usai Ditinggal Nikah Salshabilla Adriani, Penampilan Yusuf Mahardika Bertato Bikin Geger
-
9 Artis Nikah di Bulan Suro 2024 Termasuk Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid, Benarkah Pamali?
-
Deretan Artis Ini Nikah di Bulan Suro seperti Aaliyah-Thariq, Ada yang Pilih 'Tanggal Keramat'
-
Momen Langkahan Salshabilla Adriani Dibandingkan dengan Aaliyah Massaid: Yang Satu Cengengesan
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Adly Fairuz Dicap Cowok Redflag, Dugaan Penyebab Digugat Cerai Angbeen Rishi Terendus
-
Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
-
5 Konten Terpopuler Nessie Judge, Kini Viral Karena Kontroversi Junko Furuta