Suara.com - Nissa Sabyan dikabarkan terlibat skandal perselingkuhan dengan Ayus Sabyan, Keyboardist grup Sabyan Gambus.
Sebelumnya, Ririe Fairus selaku istri Ayus Sabyan kedapatan mengunggah foto keluarganya dengan caption soal perebut laki orang alias pelakor.
"Barang siapa yang merusak hubungan seseorang wanita dengan suaminya maka dia bukan bagian dari kami (H.R Ahmad Shahih)," tulis Ririe Fairus sebagai keterangan foto.
Dalam foto tersebut, Ririe Fairus terlihat dicium oleh kedua anak dan suaminya. Sayangnya postingan itu sudah dihapus.
Tak cuma itu, dia juga mengunggah kata-kata bernada galau di Instagram perihal kebersamaan keluarga yang hilang. Terbaru, ia mengunggah foto kedua anaknya dan menyebut hanya mereka lah sumber kekuatannya.
"Seberat apapun masalah yang mamy hadapi, tidak ada halangan yang bisa menghentikan kasih sayang mamy kepadamu," tuturnya.
Skandal perselingkuhan Nissa Sabyan pun kini viral di jagat maya. Seorang sumber yang mengaku sepupu istri Ayus Sabyan membocorkan masalah itu ke publik.
Dia menyebut bahwa perselingkuhan antara Nissa Sabyan dan Ayus Sabyan sudah terjalin sejak lama. Hanya saja istri Ayus Sabyan menutup aib tersebut dengan rapat.
Baca Juga: Dituduh Jadi Selingkuhan Ayus Sabyan, Nissa Sabyan Diminta Tobat
Kendati begitu, dia menyebut kalau Nissa Sabyan tidak mau meninggalkan Ayus Sabyan. Sang sepupu juga mengatakan kalau istri Ayus Sabyan sudah gugat cerai karena sudah tidak sanggup lagi.
Seperti diketahui, Ayus merupakan pendiri dari grup Sabyan Gambus. Pemilik nama asli Ahmad Ayus itu berperan sebagai keyboardis.
Hingga kini, pihak Sabyan Gambus belum bisa dihubungi untuk klarifikasi.
Berita Terkait
-
Isu Nissa Sabyan Hamil Kembali Disorot, Foto Terbaru Picu Spekulasi Netizen
-
Nissa Sabyan Pamer Foto Terbaru, Dugaan Sedang Hamil Semakin Kuat
-
Nissa Sabyan Diduga Sedang Hamil Anak Ayus, Perutnya yang Makin Besar Jadi Sorotan
-
Unggahan Terbaru Ririe Fairus di Tengah Kabar Nissa Sabyan Hamil: Waktunya Merayakan
-
Ayah Bantah Nissa Sabyan Hamil Anak Ayus, Baby Bump Justru Makin Terlihat
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana