Suara.com - Sepekan sudah Jennifer Jill Supit ditahan Polres Jakarta Barat dalam kasus narkotika. Istri aktor Ajun Perwira ini pun menjadi tersangka dan dari tes rambut menyatakan positif metamfetamin.
Meski telah seminggu ditahan, kondisi Jennifer Jill dalam keadaan baik. Hal itu disampaikan Kanit 1 Narkoba Polres Jakarta Barat, Arief Purnama Oktora.
"Kondisi JJ secara umum kesehatannya baik. Dan sudah cukup kooperatif," ujar Arif, saat ditemui di Polres Jakarta Barat, Rabu (24/2/2021).
Setelah Jennifer Jill dinyatakan positif narkoba, polisi bakal kembali menjalani pemeriksaan terhadap perempuan konglomerat ini.
"Dengan adanya hasil pemeriksaan rambut positif, kami akan mengambil dan melengkapi keterangan-keterangan yang sebelumnya sudah diambil saudara JJ," sambungnya.
Arief mengakui, ada perbedaan keterangan sebelum Jennifer Jill dinyatakan positif menggunakan zat metamfetamin.
Rencananya dari pemeriksaan lanjutan polisi bakal mencari kecocokan dari hasil rambut dan tes urine.
"Memang ada perbedaan dan hasil pemeriksaan rambut akan dicocokan dengan keterangan-keterangan yang akan ada nanti," tuturnya.
Baca Juga: Jennifer Jill Positif Sabu, Ajun Perwira Bakal Diperiksa Lagi
Sayangnya Arief belum memastikan kapan Jennifer Jill bakal kembali menjalani pemeriksaan.
Jennifer Jill alias Jennifer Ipel ditangkap pada Selasa (16/2/2021) malam dan dilakukan penggeledahan di kediamannya di kawasan perumahan elit Ancol, Jakarta Utara. Polisi menemukan barang bukti berupa narkotika golongan satu.
Polisi menangkap Jennifer Jill bersama suaminya, Ajun Perwira dan putranya, Philo. Namun polisi kemudian melepaskan Ajun Perwira dan Philo.
Tag
Berita Terkait
-
6 Penampakan Rumah Diduga Milik Jennifer Jill 'Ipel' yang Terbengkalai, Maling Tak Berani Singgah?
-
Sosok Ibunda Elijah Diduga Anak Philo Paz, Dibandingkan dengan Azizah Salsha
-
Heboh Philo Paz Mantan Azizah Salsha Diduga Punya Anak Berusia 10 Tahun
-
Anak Dituding Jadi Perusak Pernikahan Arhan-Zize, Mami Ipel Pasang Badan: Enggak Boleh!
-
Jennifer Jill Minggat dari Rumah, Ajun Perwira Bongkar Kondisi Rumah Tangga yang Sebenarnya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi