Suara.com - Profil Minho SHINEe sedang ramai dipuji usai aksinya dalam sebuah video promosi lagu comeback berjudul 'Don't Call Me' bersama ODG Studio membuat netizen terharu.
Dalam kesempatan itu, Minho duduk bersama seorang anak perempuan bernama Haeun menyaksikan perjalanan SHINEe dari awal debut hingga saat ini.
Haeun melihat Jonghyun dalam video lawas SHINEe, ia pun bertanya kemana perginya Junghyun? Minho pun menjelaskan bahwa Jonghyun sakit sehingga tidak dapat bergabung dengan SHINEe. Minho juga mengatakan bahwa Junghyun adalah sosok yang baik.
Diketahui bahwa Jonghyun meninggal dunia karena bunuh diri pada Desember 2018. Penjelasan Mihon kepada Haeun ini sontak membuat penggemar SHINEe terharu. Siapakah sosok Minho? Berikut profil Minho SHINee.
1. Biodata Minho SHINee
Pemilik nama lengkap Choi Min-ho ini di Incheon, Korea Selatan, pada 9 Desember 1991. Ia merupakan alumni dari Universitas Konkuk jurusan seni dan kebudayaan film.
Ayah Minho seorang pelatih sepak bola di Korea Selatan. Sebenarnya, sejak kecil Minho bercita-cita ingin menjadi pemain sepak bola, namun hal itu tak diperbolehkan ayahnya karena menurut sang ayah dunia sepak bola adalah dunia yang keras. Selain itu, di mata sang ayah skill sepak bola Minho juga belum cukup mumpuni.
Perjalanan karier Minho sebagai penyanyi dimulai ketika dirinya sedang berada di jalanan kemudian pihak SM Entertainment menghampirinya dan mengatakan tertarik dengan penampilannya.
Baca Juga: Paras Kakak Dimas 'Kembaran' Raffi Ahmad Disorot, Dipuji Mirip Minho SHINee
Minho lantas bergabung dengan SM Entertainment. Di sana ia dilatih skill menyanyi dan menarik kemudian debut menjadi anggota SHINEe bersama member lainnya yakni Jonghyun, Lee Tae Min, Onew, dan Key. Di boyband tersebut, ia menjadi salah satu rapper.
Tak hanya sebagai penyanyi, Minho juga kerap menjadi model video klik salah satunya video klip Girls Generation berjudul 'Gee' hingga model fashion. Selain itu ia juga seorang aktor, presenter, hingga penyiar radio. Berikut sejumlah karya yang dibintangi oleh Minho:
- 2008 My Precious You Himself KBS2
- 2010 Pianist Oh Je-ro Drama khusus
- 2012 Salamander Guru and The Shadows Choi Min-hyuk SBS Sitkom
- To The Beautiful You Kang Tae-joon Versi Korea dari Hana Kimi
- 2013 Medical Top Team Kim Seong-woo MBC Drama Medis
- 2015 Because It's The First Time Yoon Tae-oh OnStyle
- 2016 Mrs. Cop 2 N/A SBS
- Beautiful Mind N/A KBS2 Drama medis
- Hwarang: The Beginning Soo-ho Drama sejarah
Acara Televisi
- 2008 Shinee's Yunhanam KBS
- 2009 Invincible Youth
- 2009–2011 Let's Go Dream Team! Season 2
- 2010 Shinee's Hello Baby
- 2010–2011 100 Points Out of 100
- 2012 Running Man (Ep. 75, 129, & 201) SBS
- 2013 Hello Counselor KBS Tamu bersama Jonghyun, Minho
- 2016 Weekly Idol MBC Every 1 Bintang tamu bersama Shinee, Ep. 272
Model Video Klip
- 2009 Gee Girls' Generation
- 2010 Gee (Japanese Version)
- 2010 Sound VNT
Penghargaan
Tag
Berita Terkait
-
Profil Jonghyun SHINee, Selalu Dikenang Minho Usai 3 Tahun Meninggal
-
SHInee Akhirnya Merilis Teaser Comback Setelah 3 Tahun Jonghyun Meninggal
-
Selesai Wamil, Minho SHINee Main Drama Bareng Ji Chang Wook
-
Bikin Salfok, Kakak Dimas 'Kembaran' Raffi Ahmad Disebut Mirip Minho SHINee
-
Paras Kakak Dimas 'Kembaran' Raffi Ahmad Disorot, Dipuji Mirip Minho SHINee
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul