Suara.com - Krisdayanti alias KD mengaku tidak masalah siapa yang bakal mendampingi Aurel Hermansyah di atas pelaminan, saat resepsinya nanti.
Disinggung masalah tersebut, penyanyi yang kini menjabat sebagai angota dewan ini mengaku bahagia melihat putrinya bakal menjadi istri dari Atta Halilintar.
"Nggak ada masalah (siapa yang menemani Aurel Hermansyah di pelaminan). Buat saya cukup mata saya yang jadi saksi untuk anak saya di pelaminan, itu sudah istimewa," ucap Krisdayanti, ditemui usai lamaran di Hotel InterContinental, kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, Sabtu (13/3/2021).
Krisdayanti mengaku selalu mendoakan yang terbaik Aurel Hermansyah. Ia juga berharap pernikahan putrinya dengan Atta Halilintar diberikan kelancaran.
"Kalau doa itu kan setiap saat. Ini harinya ya didoakan akan melepaskan anak kandung kita, menuju, mempunyai satu tujuan," tutur istri Raul Lemos ini.
Pelantun lagu "Mencintaimu" ini pun mengaku terharu saat menghadiri prosesi lamaran Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. "Terharu. Pasti ada namanya anak," ucap Krisdayanti.
"Khidmat semuanya diharapkan lancar, terharu, hanyut. Walaupun ini lamaran atau pengenalan keluarga. Ini kan diharapkan kami semua bisa bersilaturahmi," imbuh Kridayanti.
Seperti diketahui, Krisdayanti hadir di acara lamaran putrinya, Aurel Hermansyah. Ia didampingi oleh kakak kandungnya, Yuni Shara. Tapi tak terlihat sang suami Raul Lemos dan buah hatinya, Amora dan Kellen.
Baca Juga: Atta Lamar Aurel, Rumah Tangga Melaney Ricardo Di Ujung Tanduk
Setelah prosesi lamaran, dalam waktu dekat Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah akan menggelar pengajian. Setelah itu acara akan dilanjutkan dengan prosesi siraman.
Rencananya akad nikah Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar bakal dilaksanakan pada 3 April 2021. Namun resepsi pernikahan baru dilaksanakan setelah lebaran.
Berita Terkait
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Calon Adik Ipar Raditya Dika Ada Hubungannya dengan Aurel Hermansyah, Siapanya?
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Atta Halilintar Incar Kolaborasi Messi dan Ronaldo Setelah Sukses Gaet Legenda Timnas
-
Gerard Piqu Penasaran Cicipi Nasi Padang
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Bongkar Malam Pertama Saat Honeymoon, Sifat Asli Suami Boiyen Bikin Kaget: Gue Kira Kalem
-
Raih Piala Citra Pertamanya sebagai Penulis Skenario, Reza Rahadian Bicara Nasib Karier Aktor
-
Akui Bingung, Ringgo Agus Rahman Sempat Merasa Tak Layak Menang Pemeran Utama Pria Terbaik FFI 2025
-
Soleh Solihun Mendadak Layangkan Kritik Terbuka ke Pramono Anung, Ada Apa?
-
Live Bareng Asnawi, Pratama Arhan Salting Disebut Duda
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper