Suara.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan menghadiri pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah di Hotel Raffles, Jakarta, Sabtu (3/4/2021) siang ini. Jokowi didapuk sebagai saksi nikah dari pihak Aurel.
Kehadiran Jokowi di sana membuat penjagaan ketat diberlakukan sejak pukul 11.00 WIB. Sejumlah Paspampres juga terlihat berjaga-jaga di sekitar hotel.
Awak media bahkan harus berpindah tempat demi mentaati protokol kehadiran Presiden Jokowi.
Dari jadwal yang diterima awak media, Presiden Jokowi akan masuk ke ruangan akad pada pukul 13.20 WB. Setelah akad nikah selesai, Jokowi akan langsung meninggalkan lokasi.
Jokowi akan mejadi saksi dari pihak Aurel, sedangkan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dijadwalkan jadi saksi dari pihak Atta.
Sementara Gus Miftah menggantikan posisi Anang Hermansyah sebagai wali nikah nanti.
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar sudah memulai rangkaian acara menuju pernikahan diawali dengan lamaran pada 13 Maret 2021.
Usai lamaran, Aurel Hermansyah mengadakan acara siraman pada 19 Maret 2021. Sementara pengajiannya digelar sehari kemudian.
Puncak acara adalah akad nikah dan syukuran yang digelar pada 3 April 2021. Semua rangkaian acara tersebut disiarkan di RCTI secara live.
Baca Juga: Gugup, Anang Minta Gus Miftah Jadi Wali Nikah Aurel Hermansyah
Berita Terkait
-
Ameena Kecanduan Permen Sampai Sering Tantrum, Atta Halilintar Turun Tangan Tegur Mertua!
-
Pinkan Mambo Sewa Tempat Tinggal di Kawasan Elite, Ngaku Terinspirasi Atta Halilintar
-
Ameena Sekarang Sekolah di Mana? Bukan Pindah gara-gara Aurel Dibentak Satpam
-
Ameena Pindah ke Sekolah Elite? Biaya SPP-nya Bisa Tembus Belasan Juta Rupiah
-
Adu Gengsi Pasangan Artis di ITA 2025: Raffi-Nagita Lawan Atta-Aurel Hingga Billar-Lesti
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Denda Rp1 Miliar ke Vadel Badjideh Dipertanyakan Kuasa Hukum: Dia Bukan Koruptor
-
Yai Mim Berderai Air Mata, Tak Terima Istrinya Dilabeli Lonte dan Main dengan Kyai
-
Prilly Latuconsina Tampil dengan Rambut Pendek, Dipuji Pacar Lebih Cantik dari Song Hye Kyo
-
Belum Ada Tersangka di Kasus Kegaduhan PN Jakut, Hotman Paris Dianggap Sebar Hoaks
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Bisa Tampil di Lapor Pak, Gegara Ada Ayu Ting Ting?
-
Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t: Aksi, Komedi, dan Santet!? Siap Ngakak Sambil Merinding
-
Hakim Dinilai Abaikan Fakta, Vadel Badjideh Resmi Banding Vonis 9 Tahun Penjara
-
Syahrini Unggah Video di Studio Rekaman, Siap Comeback Nyanyi Lagi?
-
Lamaran Nyaris Barengan, Ingat Lagi Momen Erika Carlina Naksir El Rumi
-
Tiket Konser Blackpink di Jakarta Masih Tersedia, Cek Kategori yang Tersisa