Suara.com - Pedangdut Ayu Ting Ting secara tak sengaja bertemu dengan Nagita Slavina. Momen ini terjadi di acara syukuran pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang digelar pada 3 April 2021.
Pertemuan Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina terjadi di lorong jelang memasuki ballroom Hotel Raffles, Jakarta Selatan. Reaksi biduan asal Depok ini disorot lantaran mematung saat bertemu istri Raffi Ahmad.
Ayu Ting Ting tampak berdiri di sisi samping, sementara Nagita Slavina memasuki lokasi acara didampingi adik iparnya, Syahnaz Sadiqah.
Momen langka ini diabadikan salah satu tamu yang hadir, Yuyung Christellgo dan viral diposting ulang akun Instagram lain.
"Japok jadi cosplay jadi penjaga elevator," tulis @wargaempang, Minggu (4/4/2021).
Video lainnya, juga diunggah akun gosip lain. Memperlihatkan Syahnaz Sadiqah yang mengajak ngobrol Iis Dahlia. Namun tak sekali menunjukkan interaksi antara adik Raffi Ahmad tersebut dengan Ayu Ting Ting.
Video tersebut telah disaksikan puluhan ribu kali dan mendapat komentar tak sedap dari warga Instagram.
"Bener-bener terpesona dia lihat mama Gigi. Tidak berkutik sama sekali, cuma celengo doang," kata @ayuhandraa23.
Baca Juga: Jokowi Dikritik Hadiri Nikahan Atta Aurel, Kaesang dan Nadya Go Public?
"Gini, kalo dibilang japok ogah negur istri sah," timpal @marthaella__.
"Kalau Gigi dateng lagi sama Raffi, lebih merah lagi tuh mukanya," ucap @artis2_cantik.
Ayu Ting Ting pernah dikabarkan menjalin kedekatan dengan Raffi Ahmad yang statusnya suami Nagita Slavina.
Inilah yang membuat warganet mencurigai reaksi Ayu Ting Ting bertemu dengan Nagita Slavina.
Padahal sebelumnya, ibu satu anak ini mengatakan hubungannya dengan istri Raffi Ahmad itu baik-baik saja.
"Raffi Nagita juga baik-baik aja," kata Ayu Ting Ting di kanal YouTube CumiCumi, September 2020.
Berita Terkait
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026