Suara.com - Hetty Holscher menuturkan bahwa sudah menyiapkan pengacara buat mengurus perceraian cucunya, Nathalie Holscher dengan Sule.
Dia tinggal menunggu aba-aba untuk memasukkan gugatan ke Pengadilan Agama.
"Persiapan sudah ada," katanya dalam video yang diunggah akun gosip Lambe Turah pada Kamis (22/4/2021).
Kendati begitu, Hetty Holscher masih membuka peluang buat damai. Menurutnya kalau momennya sudah tepat, dia tidak masalah Nathalie Holscher dan Sule berbaikan.
"Kan kita lihat momennya aja. Kalau momennya baik, oke fine-fine, oke kita berbaikan, yah monggo. Perang aja bisa usai masa beginian aja nggak. Logika," tutur Hetty Holscher.
Disinggung kemungkinan menyesal menikahkan Nathalie Holscher dengan Sule, dia ternyata punya jawaban sendiri.
"Ada terheran-heran, menyesal nggak. Ini kan sudah terjadi. Masa sesuatu hal yang sudah terjadi menyesal, nggak boleh," ucap Hetty Holscher.
Sontak saja, video itu langsung dibanjiri berbagai respons dari para netizen.
Baca Juga: Minggat dari Rumah, Nathalie Holscher Merasa Tak Dicintai Sule
"Cuma keluarga Nagita Slavina yang kalau ada masalah rumah tangga yang nggak koar-kora ke wartawan," tutur @muhammadsyahruliman28.
"Kalau masalah rumah tangga sampe keluarga ikut campur, itu akan semakin pelik, seharusnya kalau masalah rumah tangga diselesaikan berdua aja," timpal @anahalidaa.
"Terlalu banyak campur tangan orangtua. Yang nikah cucunya apa oma sama omnya sih?" tambah @kencanarasa.
Seperti diketahui, Nathalie Holscher sendiri sudah minggat dari rumah Sule. Dia merasa tidak dihargai dan dicintai oleh ayah Rizky Febian itu.
Pasalnya, Sule masih menyebut bahwa Lina Jubaedah merupakan istri terbaiknya.
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Profil Richard Refanov, Atlet Berprestasi yang Diduga Pacar Baru Nathalie Holscher
-
Diincar AC Milan, Jay Idzes Bersaing dengan 3 Nama Termasuk Rekan Setimnya Sendiri
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026