Suara.com - Sahrul Gunawan berbagi video hari pertamanya sebagai Wakil Bupati Kabupaten Bandung. Dalam video di TikTok itu, dia tampak begitu antusias.
Berada di dalam mobil, Sahrul terlihat memakai seragam dinas. Artis yang terkenal lewat sinetron Jin dan Jun itu awalnya mengikat tali sepatu.
Sahrul Gunawan juga memakai kacamata sebelum mengecek jam tangannya. Sehabis itu, dia membaca buku dan melakukan pencatatan.
Video Sahrul Gunawan jalani hari pertamanya sebagai Wakil Bupati Kabupaten Bandung itu menuai pro dan kontra. Mereka yang kontra menilai Sahrul terlalu banyak akting.
"Terus divideoin gitu lagi mengikat tali sepatu, terus akting baca buku...yasalam," komentar warganet di kolom komentar akun gosip Nenk Update.
"Alay ya," komentar yang lain.
"Butuh pengakuan kayaknya," seru yang lain.
"Cameraaaa actiooonnn!!! cutttt!!!" imbuh lainnya.
"Ya namanya dulu aktor, kalau di depan kamera kebiasaan pasang action.. hihi," komentar yang lain.
Baca Juga: Dadang dan Sahrul Gunawan Resmi Jadi Bupati dan Wabup Bandung
"Baca buku di mobil aja enek perut gue. Wkwk," timpal yang lain.
Sementara yang lain justru fokus pada wajah Sahrul Gunawan. Lelaki berusia 44 tahun itui dinilai awet muda.
"Gimana ya cara nya biar bisa awet muda gitu," komentar warganet.
"Mukanya dari dulu gitu aja kok ga menua sih???" timpal yang lain.
Sahrul Gunawan resmi dilantik sebagai Wakil Bupati Kabupaten Bandung oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil pada Senin (26/4/2021).
Usai dilantik, Sahrul lewat Instagram memberikan pesan untuk warga Kabupaten Bandung.
Tag
Berita Terkait
-
Sahrul Gunawan Muak Keputusan Larang Putranya Kuliah di UGM Dikaitkan Ijazah Palsu Jokowi
-
10 Fakta Keputusan Sahrul Gunawan Larang Anaknya Kuliah di UGM, Sempat Merasa Bersalah
-
Profil Ali Syakieb, Aktor yang Kini Resmi Jadi Wakil Bupati Kabupaten Bandung Kalahkan Sahrul Gunawan
-
Harmonis, 7 Potret Sahrul Gunawan Umrah Bareng Istri dan Ibu Mertua
-
Jalani Tahallul Usai Umrah, Sahrul Gunawan Mirip Upin dan Ipin?
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Jelajahi Dunia Sihir Wicked di Singapura, Bertemu Ariana Grande hingga Sapa Raisa di Yellow Carpet
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami