Suara.com - Asri Welas jadi lebih protektif untuk menjaga anak-anaknya, setelah kejadian si bungsu, Renzo Ridha Raharza yang berusia 3 tahun tercebur ke kolam renang.
Saking protektifnya, Asri Welas dalam waktu lima menit sekali kerap memantau cctv yang ada di rumahnya, untuk memastikan kondisi sang anak.
"Ini peringatan untuk saya, jadi saya kalau ninggalin, lima menit sekali saya lihat dari cctv rumah," ujar Asri Welas, saat ditemui di Kawasan Jalan Jendral Sudirman, Kamis (20/5/2021).
"Kalau sudah lihat tuh rasanya alhamdulillah tenang, karena masih ada," kata bintang sinetron Suami-Suami Takut Istri ini menambahkan.
Asri Welas bersyukur Tuhan masih sayang dengannya karena Renzo masih diberikan kesempatan untuk tetap hidup. Karena saat kejadian tersebut, kondisi Renzo sudah mengapung dan membiru.
"Masya Allah kebesaran Tuhan sama saya tuh nyata banget. Saya pasti menyesal kalau terjadi apa-apa sama anak aku. Karena saya pun lagi enggak ada di rumah, itulah risikonya ibu bekerja," tutur Asri Welas.
"Saya kan bekerja waktu itu, untungnya ada ibu saya sama suster untuk memberikan pertolongan saat itu," imbuh perempuan 42 tahun ini.
Tak ingin kejadian tersebut berulang kembali, Asri Welas pun memberi peringatan agar tak membuka pintu yang langsung menuju kolam renang rumahnya.
Baca Juga: Tercebur di Kolam Renang, Anak Asri Welas Mengapung dan Membiru
"Saya tulis besar-besar di pintu nggak boleh membuka pintu yang langsung ke kolam renang. Soalnya kalau pintu itu terbuka lagi sangat berbahaya," ucap Asri Welas.
"Ini pelajaran buat saya, susternya pun sudah minta maaf karena kecerobohannya, dia janji tidak melakukannya lagi," kata Asri Welas.
Berita Terkait
-
6 Potret Asri Welas Setelah 6 Bulan Oplas: Ini Keputusan Terbaikku!
-
Review Film Kang Solah from Kang Mak x Nenek Gayung: Sekuel Kocak yang Bikin Penonton Ngakak!
-
Di Balik Penampilan Seksinya Sekarang, Asri Welas Tak Malu Akui Oplas
-
Asri Welas Blak-blakan Soal Didekati Musisi dan Pejabat Setelah Menjanda
-
Asri Welas Sibuk Nabung, Anak Sulung Mau Jadi Dokter
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
Terkini
-
Punya Mobil Mewah dan Kuda, Taqy Malik Malah Minta Bantuan Masyarakat untuk Pembebasan Lahan Masjid
-
Usai Bantu Yai Mim, Aviwkila Diduga Alami Teror Gaib Berturut-turut
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
-
6 Bulan 'Ngebom' di New York, Pandji Pragiwaksono Nangis Menghadap Patung Liberty
-
Film Antologi 4 Kisah Perempuan Penuh Makna, Disutradarai 4 Perempuan Tampil Memukau di JWC 2025
-
Soimah dan Andhika Pratama Bahas Persaingan 'Tak Sehat' di Dunia Artis
-
Tak Sanggup Lagi Biayai Pengobatan Korban yang Ditabrak, Nadya Almira Minta Bantuan Polisi
-
Masih Akui Mantan Ganteng, Ini Jawaban Tasya Farasya Jika Diajak Rujuk Ahmad Assegaf
-
Tak Minta Ganti Rugi, Keluarga Korban Cuma Punya Satu Permintaan ke Nadya Almira