Suara.com - Artis sekaligus presenter Vicky Prasetyo mendadak viral gara-gara aksi bernyanyinya. Dia tampil nge-rap dalam acara Opera Van Java yang tayang di Trans 7.
Suara suami Kalina Oktarani itu tampak stabil saat nge-rap dengan durasi yang cukup panjang. Bahkan penampilannya tidak terpengaruh meski diganggu para peman Opera Van Java lainnya.
Momen itu dibagikan oleh Vicky Prasetyo dalam unggahan terbarunya di Instagram belum lama ini.
"Ngerapper sampai laper," kata Vicky Prasetyo sebagai caption.
Alih-alih dihujat, aksi manggung Vicky Prasetyo ini pun langsung menuai beragam pujian. Netizen mengaku tidak menyangka Vicky Prasetyo pandai bernyanyi.
"Ini yang lagi rame di Twitter, wah gila sih Rich Brian sampe notice. Maju terus bang," ujar @yuzzu_12 di kolom komentar.
"Bener-bener keren. Yang slalu ngelecehin Vicky. Mungkin tak memahami multitalenta yang sesungguhnya. Sangat menghibur bener-bener keren," tambah @idalela_feno.
"Wihhh. Keren bang Vicky," imbuh @rinabusana_01.
"@young_lex18 lewat," timpal @endrilopa.
Baca Juga: Kalina Diisukan Ribut dengan Vicky Prasetyo, Nasihat Umi Pipik Disorot
"Angkat aku jadi muridmu guru," sambuh @yogasdwianjasmara27.
Berita Terkait
-
Vicky Prasetyo Dikabarkan Rogoh Kocek Rp 1,5 Miliar Bantu Nunung Buka Usaha Kuliner
-
Siap Nikah Akhir Tahun, Vicky Prasetyo Sebut Calon Istri Mirip Bibi Lung
-
Vicky Prasetyo Tanggapi Cerita Kalina Oktarani Tak Ditemani saat Keguguran: Move on Lah!
-
Sukses di Solo, Nunung Srimulat Gandeng Vicky Prasetyo Bisnis Kuliner di Jakarta
-
Agama Ayu Aulia, Model Majalah Dewasa Menyesal Terjebak Pergaulan Bebas hingga Rahim Jadi Korban
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Dean James Cetak Rekor di Liga Europa, Satu-satunya Pemain Indonesia yang Bisa
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
Terkini
-
6 Potret Pembalap MotoGP Melokal di Mandalika, Beli Bensin Eceran Hingga Makan Pecel Lele
-
Vadel Badjideh Divonis 9 Tahun, Hotman Paris: Salah Strategi Hukum
-
Deddy Corbuzier Murka, Tepis Kabar Usir Nafa Urbach dan Ahmad Sahroni dari Podcast
-
Ernest Prakasa Dukung Usulan Anggota DPR Tak Dapat Uang Pensiun: Sungguh Tidak Masuk Akal!
-
Billy Syahputra Akhirnya Buka Suara, Ungkap Perasaan Campur Aduk Usai Jadi Ayah
-
T.O.P eks Bigbang Comeback Spektakuler, Gandeng Otak Artistik Squid Game untuk Video Klip
-
29 Tahun Penantian, Foo Fighters Bayar Tuntas Kerinduan Penggemar di Indonesia
-
Film Mimpi Keluarga Sempurna Memukau di Jakarta World Cinema Week 2025
-
7 Rekomendasi Film Horor Berlatar Halloween
-
Aksi Musdalifah Tiru Gaya Jaden Smith Di-repost sang Artis, Marah atau Suka?