Suara.com - Salah satu solois sukses asal Korea Selatan adalah penyanyi IU. Tak hanya terkenal di Korea, popularitas pemilik nama asli Lee Ji Eun ini juga terkenal sampai mancanegara.
Selain menyanyi, perempuan 28 tahun itu juga pandai menulis lagu. IU juga kerap membintangi drama Korea populer.
IU tak mengherankan punya banyak pemasukan karena bakat multitalentanya itu. Tak heran, pelantun Friday itu menjadi salah satu penyanyi terkaya di Korea.
Baru-baru ini, IU dikabarkan telah membeli penthouse mewah di kawasan Cheongdam-dong. Disebut penthouse itu memiliki harga jual tertinggi yakni 13 miliar KRW atau setara dengan Rp167 miliar.
Luas penthouse yang dibeli IU yakni 243 meter persegi yang melingkupi lantai 10 dan 12. Sementara itu, bangunan tersebut baru akan dibangun pada bulan Desember 2022.
IU membeli rumah tersebut secara tunai, alih-alih mencicil. Kabarnya sahabat Yoo In Na itu telah menjual beberapa apartemen dan rumah lamanya untuk membeli penthouse mewah tersebut.
Foto-foto rancangan interior penthouse milik IU beredar di media sosial. Penthouse itu memang terlihat begitu mewah dan luas.
IU sendiri dikenal sebagai salah satu artis yang kerap berdonasi. Nggak kaleng-kaleng, IU bisa menggelontorkan dana hingga miliaran rupiah setiap kali berdonasi.
Baca Juga: Lirik Lagu Celebrity - IU dan Terjemahan Bahasa Inggris
Berita Terkait
-
Dari Glamor hingga Minimalis, 5 Inspirasi Gaun ala Lee Ji Eun atau IU!
-
Soft Girl Vibes! 4 Ide Hairstyle ala IU yang Bikin Wajah Makin Fresh
-
Deretan Drama Korea yang Dibintangi IU, Terbaru When Life Gives You Tangerines
-
Konsernya di Seoul Stadium Viral, Ini Profil IU: Gak Cuma Jago Nyanyi Tapi Juga Pintar Akting!
-
Digelar 2 Hari, Semua Tiket Konser IU di Indonesia Ludes Terjual
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi