4. Host Dahsyat
Setelah tampil di MasterChef Indonesia 4, Anwar BAB mendapat kesempatan menjadi host di Dahsyat. Rupanya ia bertemu dengan seseorang yang kemudian mengajaknya menjadi pembawa acara di acara musik pagi RCTI tersebut. Berkat penampilan yang kocak, nama Anwar semakin dikenal publik.
Awal menjadi pembawa acara Dahsyat, Anwar masih berjalan kaki dari kos menuju lokasi syuting yang jaraknya cukup jauh. Kini, ia sudah bisa merasakan hasil kerja kerasnya dengan mampu membeli mobil dan rumah sendiri. Anwar menjadi hos Dahsyat mulai 2015 hingga 2020.
5. Mirip Olga Syahputra
Selain tingkahnya yang kocak saat membawakan acara, Anwar juga kerap disamakan dengan almarhum Olga Syahputra. Jika dilihat sekilas, gaya bercanda keduanya memang mirip meski ada sedikit perbedaan. Anwar sendiri merasa bahwa dirinya sama sekali tidak mirip dengan Olga.
Kendati demikian, Anwar berharap nasibnya seperti almarhum Olga, sukses di industri hiburan tanah air. Dengan bakat dan kemampuannya membawakan acara, itu bukan harapan yang mustahil.
6. Main Film dan Sinetron
Selain presenter, Anwar melebarkan sayapnya ke dunia akting dengan membintangi sinetron Rohaya & Anwar: Kecil-Kecil Jadi Manten pada 2017. Sejak itu, ia mulai mendapat tawaran main di sinetron lain seperti Nadin, Ada si manis Di Jembatan, dan Warteg DKI.
Nggak cuma sinetron, Anwar juga sempat membintangi film layar lebar lho. Ia dicasting untuk memerankan salah satu karakter pendukung bernama Zainudin dalam film Me vs Mami yang dirilis pada 2016.
Itulah sederet fakta Anwar Sanjaya yang perlu kamu ketahui. (Chusnul Chotimah)
Baca Juga: Dede Sunandar Pinjam Duit Rp 200 Juta, Anwar Sanjaya Matikan Telepon
Berita Terkait
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
Anwar BAB Ungkap Wajah Anak Billy Syahputra: Matanya Abu-Abu, Hidungnya Bule Banget
-
Pengalaman Horor Anwar BAB Lihat Penampakan Nyi Roro Kidul Bikin Merinding
-
Bikin Merinding, Anwar BAB Ngaku Sudah Siapkan Kain Kafan dan Uang Rp7 Juta untuk Kematiannya
-
4 Kenangan Paling Mengharukan Anwar Bab dan Mpok Alpa, Bikin Nangis Kejer
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan