Suara.com - Adik Alvin Faiz, Muhammad Ameer Azzikra baru saja melangsungkan pernikahan. Seperti apa potret pernikahan adik Alvin Faiz yang digelar di Masjid Az-Zikra, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Kamis (10/6/2021) itu? Simak momen bahagianya berikut.
Dalam acara sakral itu, Alvin Faiz menjadi saksi pernikahan sang adik mewakili almarhum sang ayah, Ustaz Arifin Ilham.
Simak potret perniakhan adik Alvin Faiz, Muhammad Ameer Azzikra berikut ini.
1. Alvin Faiz jadi saksi pernikahan sang adik menggantikan sang ayah yang meninggal pada tahun 2019 lalu.
2. Muhammad Ameer Azzikra dengan mantap melafalkan ijab kabul di depan saksi dan penghulu.
3. Raut bahagia Muhammad Ameer Azzikra kala resmi melepas status lajangnya.
4. Muhammad Ameer Azzikra adalah seorang wanita cantik bernama Nadzia Shafa.
5. Muhammad Ameer Azzikra dan Nadzia Shafa telah menjalani taaruf selama tiga bulan sebelum akhirnya mantap menuju jenjang pernikahan.
6. Ameer Azzikra menyerahkan mahar berupa emas 30 gram untuk Nadzia Shafa. Momen ijab kabul itu pun berlangsung dengan lancar.
Baca Juga: Pengacara Beri Pernyataan Berbeda soal Alasan Larissa Chou Cerai Alvin Faiz
7. Muhammad Ameer Azzikra langsung memeluk sang kakak begitu resmi menyandang sebagai suami Nadzia Shafa.
8. Selain jadi saksi, Alvin Faiz turut mendoakan kebahagiaan untuk pernikahan sang adik. "Ya bahagia untuk Ameer insya Allah," katanya.
9. Kakak adik ini tak lupa mengambil selfie saat akad nikah berlangsung.
10. Potret Muhammad Ameer Azzikra bersama istri yang abru saja dipersunting.
11. Tak malu-malu Nadzia Shafa pun langsung mencium sang suami dan potretnya dibagikan lewat akun sosial media Ameer. Duh, bikin iri.
Itulah 11 potret pernikahan adik Alvin Faiz, Muhammad Ameer Azzikra dengan Nadzia Shafa yang berlangsung khidmat. Selamat!
Berita Terkait
-
Dituding Berzinah oleh Larissa Chou, Alvin Faiz Jadi Saksi Nikah Adik Gantikan Ayah
-
Ikut Kebiasaan Ustaz Arifin Ilham, Alasan Ameer Azzikra Nikah Ba'da Subuh
-
Sah Menikah, Ameer Azzikra Keringat Dingin Sentuh Nadzia Shafa
-
Alvin Faiz Gantikan Almarhum Arifin Ilham Jadi Saksi Nikah Adiknya
-
Anak Ustaz Arifin Ilham, Ameer Azzikra Resmi Nikahi Nadzia Shafa
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?