Suara.com - Awkarin turut bicara soal konflik yang terjadi antara selebgram Keanu Angelo dan istri Tarra Budiman, Gya Sadiqah. Awkarin menyebut bahwa selebgram juga bisa punya masalah yangmemengaruhi moddnya sehingga tak bisa selalur ramah saat diajak foto.
Pelantun lagu Badass itu mengutarakan pendapatnya lewat sebuah video yang ia unggah di Instagram Story pada Selasa (15/6/2021).
Namun pendapat Awkarin tersebut malah dibilang tak paham dengan permasalahan yang terjadi antara Keanu dan Gya Sadiqah.
"Tapi kan kalian gak tahu juga, kayak, sebelumnya, atau hari itu, dia lagi ngerasa sedih atau dia lagi fucked up (kacau), atau ada masalah. Kalian gak pernah tahu itu, pertama," tutur Awkarin.
Selain itu, Karin juga mengatakan kalau orang lain tidak tahu sudah berapa orang yang telah meminta foto bersama public figure tersebut.
"Menurut gue ya, untuk orang menolak foto, tentu nolaknya baik-baik, itu masih manusiawi banget karena elu gak pernah tahu, elu adalah orang ke seratus atau ke berapa yang minta foto sama itu orang," sambungnya.
Pada akhir video, Karin mengungkapkan bahwa secara umum menolak permintaan orang lain adalah hal yang wajar.
"Karena lu gak pernah tahu orang itu lagi kenapa dan mood-nya gimana," lanjutnya.
Beberapa netizen pun mengomentari pendapat Awkarin.
Baca Juga: Mengejutkan! Deddy Corbuzier Bongkar Perselingkuhan di Masa Lalu, dengan Siapa?
"Masalahnya juga chat Keanu ke Tarra sih. Jujur gue fans Keanu kok. Tapi gua kecewa begitu chatnya orang minta maaf baik-baik, dia malah sarkas gitu," tutur salah seorang pengguna TikTok.
Bahkan, ada netizen yang menganggap Awkarin kurang memahami permasalahan yang ada.
"Si Karin ini gak paham tapi ikut campur wkwk yang dipermasalahin itu kan karena pas difoto mukanya asem emang (kalo) gak mau kan bisa nolak baik-baik," ujar yang lain.
Sedangkan netizen lain justru berpendapat agar Awkarin tidak ikut campur dalam permasalahan ini.
"Menurutku si biar save, Gya dan Keanu aja gak sampe ada yang bantu speak up gini, jadi malah melebar masalah dan bikin orang mikir yang enggak enggak tentang mereka berdua," pungkas netizen tersebut.
Permasalahan ini bermula kala Gya Sadiqah curhat baru saja bertemu dengan selebgram yang dikenal lucu tapi ternyata saat diajak berfoto kurang ramah.
Berita Terkait
-
10 Potret Gya Sadiqah, Sepupu Raffi Ahmad Jadi Sorotan Usai Sentil Selebgram
-
Buntut Curhatan Istri, Tarra Budiman Diduga Minta Maaf ke Keanu Agl
-
Awkarin Liburan di Bali, Bikin Heboh Sewa Vila Mewah Rp13 Juta per Malam
-
Dapat Kado Mewah dari Rachel Vennya, Keanu Singgung soal Status Janda
-
Mengejutkan! Deddy Corbuzier Bongkar Perselingkuhan di Masa Lalu, dengan Siapa?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!