Suara.com - Perseteruan Keanu Agl dengan istri Tarra Budiman, Gya Sadiqah terlihat sudah berakhir. Hal itu menyusul dengan adanya bukti foto yang diposting Tarra Budiman.
Tarra Budiman membagikan foto tangkapan layar saat video call bareng Keanu di Instagram Story pada Selasa (15/6/2021). Di sisinya, ada sang istri, Gya Sadiqah.
Tidak ada tulisan yang dipostingan tersebut. Sang aktor hanya menandai akun Keanu dan Gya Sadiqah dengan emoji bibir cium.
Selanjutnya, Keanu langsung mengunggah ulang postingan tersebut di akun Instagram pribadinya.
"Yeay," tulis Keanu dengan di akhiri emoji hati.
Semenjak diunggah oleh akun Lambe Turah, potret kebersamaan mereka pun langsung banjir komentar. Banyak netizen salah fokus dengan senyum Keanu.
"Senyum Keanu tertekan," ujar @_dengsi di kolom komentar.
"Senyumnya nggak ikhlas banget si nuuuuu," sambung @ichaaalrs.
"Itu senyumnya emang gitu apa kepaksa," timpal @selaasfr.
Baca Juga: Curhat Istri Tarra Budiman Viral, Awkarin Tegaskan Tak Bela Keanu
"Keanu senyumnya kayak maksain," tambah @ghayabae.
Seperti diketahui, Gya Sadiqah sempat mengeluhkan sikap influencer yang tidak ramah saat diminta foto bareng. Sosok itu kemudian terungkap bahwa Keanu.
Selanjutnya Keanu langsung menanyakan maksud kelakuan Gya Sadiqah kepada Tarra Budiman lewat chat WhatsApp. Saat itu, Tarra Budiman meminta maaf atas nama istrinya.
Namun jawaban ketus Keanu terhadap Tarra Budiman segera menjadi bahan pergunjingan netizen. Tapi kini, mereka semua sudah berdamai.
Berita Terkait
-
Review Film Modual Nekad: Suguhkan Komedi Aksi yang Lebih Gila dan Kocak!
-
Dara Arafah Resmi Menikah di Madinah, Keanu Angelo Ngaku Tidak Diundang?
-
Tak Undang Keanu Angelo, Dara Arafah Bicara soal Dinda Hauw cs Hadiri Pernikahannya di Madinah
-
Calon Suami Dara Arafah, Rehan Mubarak Dijuluki Prince Mateen versi Indonesia
-
Review Film Good Fortune: Komedi Malaikat yang Menggelitik Hati dan Pikiran
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!