Suara.com - Siapa tak kenal Andi Soraya? Aktris yang satu ini telah malang-melintang di industri hiburan tanah air sejak era 90-an.
Sempat vakum beberapa waktu, Andi Soraya belum lama ini kembali aktif di layar kaca. Paling anyar, ia membintangi sinetron Suara Hati Istri.
Ibu dua anak ini dikenal sebagai salah satu artis yang awet muda. Di usianya 44 tahun, parasnya seolah tak banyak berubah dari masa mudanya dulu.
Penasaran seperti apa penampakannya saat muda dulu? Simak sederet potret jadul Andi Soraya berikut ini.
1. Pemilik nama lengkap Andi Soraya Assegaff ini lahir di Jakarta, 18 Juni 1976
2. Kini hidup bahagia dengan Andi Ali Gaffar, Andi Soraya sudah mengalami kegagalan rumah tangga sebanyak tiga kali
3. Tiga lelaki yang pernah menikahinya yaitu Ahmad Kurnia Wibawa, Steve Emmanuel, dan Rudi Sutopo
4. Ia dikaruniai dua anak yang diberi nama Shawn Adrian Khulafa dan Daren Starling
5. Tampil memesona dengan riasan smokey eyes, kira-kira Andi Soraya tengah menggarap proyek apa ya dalam foto ini?
Baca Juga: 11 Potret Terbaru Uut Permatasari Usai Dinikahi Abdi Negara, Semakin Keibuan
6. Beginilah potret masa muda Andi Soraya. Dibandingkan dengan saat ini di usia kepala empat, paras sang artis rasanya tak berubah banyak
Itulah sederet potret lawas Andi Soraya. Bukti awet muda di usianya yang menginjak kepala empat. Kira-kira apara ya rahasia awer mudanya?
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026