Suara.com - Postingan pesinetron Rizky Billar mencuri perhatian. Dia memposting sebuah foto ketika dirinya dan penyanyi, yang sekarang menjadi tunangannya, Lesti Kejora, menjenguk Putra Siregar dan istrinya di rumah sakit.
Sebagai informasi, Putra dan Septi baru saja dikaruniai seorang buah hati. Terlihat Lesti sedang menggendong sang bayi di foto tersebut. Billar sendiri berada di belakangnya sambil mengusap kepala sang bayi.
"Kami lagi berkunjung ke tempat sahabat yang sudah seperti kaka sendiri @putrasiregarr17 @septiasiregar17 dimana beliau baru saja dikaruniahi seorang putri (lagi)," tulis Rizky pada unggahannya, Kamis (17/6/2021).
Foto yang diunggah memang tampak romantis. Namun, caption yang ditulis Billar-lah yang mengundang berbagai komentar. "Ya anggap aja kunjungan kami ini sebagai "pancingan". Eh," ujar Billar bercanda.
Penggemar dan rekan sesama artis langsung meledek Rizky Billar. Mereka sekaligus mendoakan calon suami istri tersebut.
"Sabar yah Bang sampai Halal, jangan pancingan dulu hehehe," ucap pengusaha Jenn Heryanto.
"Umpannya apa bang?," ujar seorang warganet.
"Bismillah insyaAllah April/Mei 2022 leslar junior launching ya bang.. Allahumma sholli 'alaa sayyidinaa Muhammad," doa penggemar Leslar lainnya.
"Allahumma sholli'alla sayyidina Muhammad,, bismillah nanti sehabis akad segera di karuniai momongan seperti ini,, aamiin," timpal netizen yang lain. Sepertinya Billar sudah tidak sabar ya. Yuk, kita doakan bareng.
Baca Juga: Intip 8 Potret Jadul Rizky Billar, Masa Kecilnya Bikin Pangling
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Pilih Rehat Sejenak dari Dunia Hiburan, Ini Alasannya!
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati