Suara.com - Pesepakbola Alfath Fathier untuk pertama kalinya mengunggah foto anaknya dari Ratu Rizky Nabila. Ia nampaknya sudah yakin bayi laki-laki itu merupakan darah dagingnya.
Foto bayi laki-laki yang diberi nama Jewanio Rizky Abbaz itu diunggah di Instagram pribadinya. Si bayi mungil tersebut telihat sedang tertidur pulas.
"NIO," tulis Alfath Fathier diikuti emoji hati dalam keterangan foto di Instagram, Minggu (20/6/2021).
Sementara di Instagram Stories, ia mengungkap kerinduannya pada Nio sapaan akrab si bayi. Suami Nadia Christina itu meminta maaf karena sudah meragukan darah dagingnya sendiri.
"I miss you NIO. Maafin abi ya, tunggu abi sembuh kita ketemu ya sayang," katanya.
Alih-alih mendapatkan simpati, Alfath Fathier justru dinyinyirin warganet. Ia diduga sengaja mengunggah foto si bayi untuk pencitraan diri.
"Udah sadar apa pencitraan bang? Udah sadar ya Alhamdulillah, kembali Iagi ke istri pertama, wkwkwkwk, kek kisah Kwl x ah canda," komentar akun mulyono_dwi97.
"Pencitraan, biar nggak dibully. Nggak marah tu si janda?? Nanti gak di kasih uang bulanan lo sama si janda," timpal akun @kari_put.
"Jangan pencitraan ya mas, kesian ibuknya dimusuhin @nikitamirzanimawardi_172 ntar, gara-gara plin-plan gak penjarain kamu," sahut akun wahyunijamaluddin92.
Baca Juga: Ratu Rizky Pamer Potret Mesra Bareng Bule, Sudah Move On dari Alfath Faathier?
"Semoga jangan jadi pencitraan atau pansos ya," sambung akun @sindy_regina123.
Ratu Rizky Nabila resmi bercerai dari Alfath Fathier saat tengah hamil tua. Alfath Fathier sendiri telah menikah lagi dengan Nadia Christina ketika proses cerai mereka masih bergulir di pengadilan.
Lelaki tersebut meragukan kalau anak yang dikandung Ratu Rizky Nabila darah dagingnya. Pemain Persija Jakarta ini juga minta jalani tes DNA.
Tapi belum sempat melakukan tes DNA, Alfath Fathier dengan sendirinya mengakui bahwa anak Ratu Rizky Nabila adalah darah dagingnya.
Berita Terkait
-
5 Artis dengan Pernikahan Tersingkat, Ada yang Cuma Bertahan 2 Hari
-
Ratu Rizky Nabila Curhat di Lagu Terbaru, Waktu yang Salah
-
Sudah Gak Dinafkahi, Anak Ratu Rizky Nabila Mau Direbut Istri Baru Mantan Suami
-
8 Potret Ratu Rizky Nabila Umrah, Akui Tidak Meminta Neka-neka
-
Dulu Bercadar, Ratu Rizky Nabila Kini Ikut-ikutan Wulan Guritno Pamer Bikini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Disangkutpautkan dengan Pemilik Whip Pink, DJ Bravy Siap Tempuh Jalur Hukum
-
Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
-
Polisi Periksa 6 Saksi Terkait Meninggalnya Lula Lahfah, Hasil Uji Labfor CCTV Jadi Kunci Utama
-
Disindir Netizen tentang Masa Lalu di Tengah Duka, Reza Arap Bertekad Jaga Nama Baik Lula Lahfah
-
Dragon Ball Super Comeback Lewat The Galactic Patrol, Serial Pertama Sejak Wafatnya Akira Toriyama
-
Kesaksian Pilu ART Lula Lahfah: Sempat Mendengar Suara Rintihan Jam 2 Dini Hari
-
Kematian Lula Lahfah Didalami Polisi, Reza Arap Diperiksa Polres Jakarta Selatan Sore Ini
-
Keluar dari Zona Nyaman, Prilly Latuconsina Ingin Kerja Jadi Sales
-
Ressa Rizky Ngaku Iri Lihat Perjuangan Denada untuk Aisha: Aku Cuma Ingin Cium Kaki Ibu...
-
Bela Sejawat Spesialis Jantung, Dokter Tirta Emosi Skakmat Netizen Soal Mitos GERD dan Lula Lahfah