Suara.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke 60 tahun Simak potret transformasi Jokowi sejak muda berikut ini.
Pada tanggal 21 Juni 2021 ini Presiden Jokowi merayakan hari ulang tahunnya. Beragam doa dan ucapan selamat pun datang dari berbagai pihak.
Di usia Jokowi yang sudah 60 tahun, penasaran enggak sih dengan potretnya semasa muda? Simak potret transformasi Jokowi kala muda berikut ini.
1. Saat muda, Presiden Jokowi ternyata mengenakan kacamata loh. Ini potret Jokowi kala duduk bersam kawannya semasa kuliah di kampus Universitas Gajah Mada Yogyakarta dulu.
2. Selepas kuliah dan bekerja, Jokowi kemudian menikahi Iriana. Pernikahan mereka pun digelar sederhana di tahun 1986 lalu. Jokowi mengenakan setelan jas berwarna abu-abu, sementara Iriana mengenakan kebaya dengan rambut disanggul.
3. Potret Jokowi dan Iriana saat menghabiskan waktu bersama. Keduanya masih terlihat sama-sama muda ya.
4. Potret Jokowi kala sudah masuk dunia politi dan masih menjabat sebaga kepala daerah di Surakarta. Jokowi berkesempatan duduk berdampingan dengan mantan Presiden Abdurrahman Wahid alias Gus Dur.
5. Potret transformasi yang dibuat akun Instagram @iriannajokowi ini menunjukkan perbedaan garis wajah Jokowi seiring bertambahnya umur.
6. Potret Jokowi saat masih masa kampanye pemilihan Gubernur DKI Jakarta tahun 2012 lalu. Baju kota-kotaknya jadi ciri khas saat itu.
Baca Juga: Jokowi Cukup 2 Periode, Fadli Zon: Kalau Hasilnya Baik Tinggal Dilanjutkan Penggantinya
7. Potret Jokowi saat mencalonkan diri jadi presiden di tahun 2014 lalu. Potret ini menunjukkan kala Jokowi dan Iriana baru saja mencoblos di TPS.
8. Jokowi dalam jabatan periode keduanya semakin sering tampil formal dengan jas dan peci hitam.
9. Selain tampil formal, Presiden Jokowi juga kerap tampil sporty dan casual seperti saat mengenakan jaket bomber hijau lumut yang kemudian viral ini.
10. Dalam berbagai kesempatan, Jokowi paling sering tampil mengenakan kemeja putih lengan panjang polos.
Itulah 10 potret transformasi Jokowi yang saat ini baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-60. Selamat ulang tahun!
Berita Terkait
-
Menggemaskan! Presiden Jokowi Ulang Tahun, Jan Ethes Beri Ucapan Selamat
-
Ultah Ke-60 dan Punya Shio Kerbau, Presiden Joko Widodo Dikenal Sebagai Sosok yang Tekun
-
Jokowi Ulang Tahun Ke-60 Trending, Simak Lebih Dekat Kepribadiannya Lewat Zodiak
-
Jokowi Cukup 2 Periode, Fadli Zon: Kalau Hasilnya Baik Tinggal Dilanjutkan Penggantinya
-
Doa Ganjar Untuk Jokowi: Sehat Selalu Pak, Terus Berkarya dan Gemati Pada Rakyat
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul