Suara.com - Sinetron Ikatan Cinta akan hadir kembali mengungkap ujung konflik yang dialami Andin, Aldebaran, Elsa, dan Nino. Simak sinopsis Ikatan Cinta 29 Juni 2021 berikut ini.
Kali ini konfik yang disebabkan oleh ulah Elsa berakibat pada sikap sinis Mama Karina.
Seperti apa kisahnya? Simak sinopsisnya berikut ini.
Sinopsis Ikatan Cinta 29 Juni 2021
Mama Rosa bertemu dengan Mama Karina di supermarket kala berbelanja untuk keperluan rumah Nino.
Ketika berpapasan, Mama Karina melempar tatapan sinis kepada Mama Rosa. Mama Karina masih saja terus menyalahkan Andin dan menuduhnya sebagai menantu tukang selingkuh.
Selain itu, Mama Karina juga mencibir Elsa yang sudah menyakiti hati Nino.
Cibiran Mama Karina itu kontan membuat panas hati Mama Rosa yang mengetahui bahwa bukan Andin yang menyelingkuhi Nino.
Mama Rosa tak mau menantunya itu terus disalahkan oleh Mama Karina. Ia lantas menegaskan bahwa Andin tidak pernah berselingkuh dengan Roy.
Baca Juga: Lagi Trending, Arya Saloka Tinggalkan Ikatan Cinta?
Mama Rosa juga menyebut bahwa Reyna adalah cucu kandung Mama Karina.
Tapi ungkapan itu tidak ia katakan secara langsung lantaran ia sadar masih ada beberapa konflik yang belum terurai.
Di lain sisi, Nino semakin berkurang kepercayaannya kepada Elsa.
Sementara itu, Ricky semakin getol mendekati Elsa dan memamerkannya kepada Nino.
Nino yang terlanjur panas pun berpikir untuk segera menceraikan Elsa.
Seperti apa kelanjutan kisah rumah tangga Nino dan Elsa?
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks