Suara.com - Artis Ferry Irawan sudah kembali pulang ke rumah setelah sempat dirawat intensif di rumah sakit. Sang adik, Ari menyebut kondisi kakaknya berangsur membaik.
"Kalau sekarang udah nggak seperti kayak kemarin. Alhamdulillah," kata Ari di Bekasi, Rabu (30/6/2021).
Laki-laki kelahiran 9 Februari 1977 itu pulang ke rumah sejak seminggu lalu setelah mendapatkan 15 suntikan di kepala. Kekinian, Ferry Irawan menjalani pengobatan rawat jalan.
"Waktu itu kira-kira minggu lalu ya. Saya lupa juga cuma abis disuntik kita duduk dulu aja nggak kuat ya, langsung pulang. Tetap masih berobat jalan," timpal Nuryati ibu dari Ferry Irawan.
Meski kondisi sudah membaik, bintang film Taman Lawang itu rupanya dianjurkan melakukan operasi secepatnya. Besar kemungkinan kondisinya akan kembali drop jika tak dioperasi.
"Iya harus operasi. Disarankan harus operasi karena kalau nggak kena otak kecil gitu, udah berat," sambung Nuryati.
Sebelumnya aktor berusia 44 tahun itu mengalami pecah pembuluh darah di kepala hingga sempat dirawat di rumah sakit Pusat Otak Nasional (PON) dan disuntik 15 kali di kepala.
Saat ini Ferry Irawan menjalani pengobatan rawat jalan di rumah orangtuanya. Ia tak berani jalani rawat inap karena masalah biaya dan memilih pengobatan alternatif.
Baca Juga: Sakit dan Tak Bisa Kerja, Ferry Ardiansyah Ungkap Curahan Hati Ferry Irawan
Berita Terkait
-
Influencer vs DPR: Aksi Nyata 17+8 Tuntutan Rakyat di Era Digital
-
Kode Biar Cepat Nikah, Venna Melinda Minta Fuji Siap-siap Pakai Adat Bali
-
Sunan Kalijaga Sindir Hotman Paris yang Caci Musuhnya di Instagram: Mari Jaga Lisan di Bulan Ramadan
-
Dibocorkan Anak Sendiri, Venna Melinda Sudah Punya Pengganti Ferry Irawan
-
Cerai dari Venna Melinda, Intip Beda Nafkah Bulanan Ferry Irawan dan Ivan Fadilla
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga