Suara.com - Belum lama ini Raditya Dika selesai dalam merenovasi rumahnya. Rumah yang sebelumnya ia bangun dengan desain tidak ramah anak kini sudah berubah nyaris keseluruhannya. Simak potret rumah Raditya Dika yang baru selesai direnovasi berikut.
Rumah Raditya Dika sebelumnya berdesain minimalis dan modern. Dalam beberapa kesempatan, suami Anissa Aziza ini mengakui bahwa dia mendesain rumah tersebut tidak ramah anak karena ia tak menyukai anak-anak. Namun hal itu berubah ketika ia sudah menikah dan memiliki dua anak, Alenia Nasution dan Aksara Nasution.
Dirumah barunya ini, selain merenovasi Raditya Dika juga membangun ruangan baru untuk area studio dan ruangan pribadi untuk istri tercintanya lho.
Simak terus yuk potret rumah Raditya Dika ini, keep scrolling:
1. Raditya Dika kini memiliki dua orang anak yang lucu. Ia pun membuatkan kamar yang saling terhubung dengan konsep minimalis serba putih.
2. Di halaman depan, Raditya memilih menanam sebuah pohon yang dikelilingi pagar tembok. Bukan Raditya Dika namanya kalau tidak iseng dengan menunjukkan sesosok berbaju putih yang pura-pura jadi hantu di konten tur rumahnya.
3. Di teras ini pula ada sebuah tembok dengan motif asimetris sebagai aksen berwarna hitam.
4. Selain warna putih yang mendominasi, nuansa kayu juga jadi aksen utama di ruang tamu rumah Raditya Dika.
5. Ruang kerja untuk para karyawan editor juga nampak nyaman sekali. Raditya Dika memang menggabungkan huniannya dengan kantor tempatnya bekerja. Hal ini lantaran ia mengaku sebagai orang yang cukup malas gerak jika harus pergi jauh ke luar rumah.
Baca Juga: Anak Masih Kecil Sudah Punya Tas Branded, Raditya Dika Sentil Sang Istri
6. Kesehatan dan kebugaran juga menjadi prioritas Raditya Dika, ia pun menyediakan ruang gym di rumahnya.
7. Sudah bukan rahasia lagi kalau Raditya Dika adalah seorang pecinta kucing. Sejak lama ia sudah memiliki ruang khusus untuk kucing-kucingnya. Begitu pula di rumah yang baru direnovasi ini.
8. Jika sebelumnya Raditya Dika membuat desain tangga tanpa pegangan sehingga bisa membahayakan anak-anak, kali ini ia memasang teralis besi yang membuat desain tangganya jadi unik seolah menggantung.
9. Dapur dengan meja kompor berbahan marmer juga menjadi kesan menarik dan sangat ditonjolkan. Nuansa abu-abu menciptakan kesan bersih sehingga bikin nyaman untuk memasak.
10. Ruangan untuk bermain untuk kedua anaknya juga sangat di prioritaskan oleh Raditya Dika ini lho. Sangat cozy banget ya.
Itulah beberapa potret rumah Raditya Dika yang baru selesai direnovasi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Nekat Terobos Jalan Baru Dicor, Aksi Ibu Pengendara Motor Ini Berakhir Diamuk Pak RT
-
Ukuran Berlian di Cincin Erika Carlina Bikin Finansial DJ Bravy Digunjing
-
Anwar BAB Pamer Gelang Mewah Pemberian Ivan Gunawan, Harganya Tak Main-main
-
Belum Selesai Masa Iddah, Azizah Salsha Pamer Kemesraan dengan Nadif Zahiruddin di Pesta Ultah?
-
Dukung Program MBG, Pandji Pragiwaksono Tuntut Evaluasi Besar-besaran
-
Setahun Berlalu, Momen Haru Nana Mirdad Bertemu Lagi Baby Kira yang Ditemukan di Semak
-
Bak Ratu Dari Dubai, Penampilan Cameo Song Hye Kyo di Drama Genie Make a Wish Bikin Heboh
-
Ifan Seventeen Unggah Pujian untuk Dasco di Momen Ulang Tahun ke-57
-
Ribuan Siswa Keracunan MBG, Pandji Pragiwaksono Sindir Latar Belakang Petinggi BGN
-
Suami Bakal Bikin 'Museum Mini' Buat Kenang Mpok Alpa, Sang Anak Sumbang Konsep