Suara.com - Alvin Faiz punya permintaan khusus untuk para penggemarnya. Resmi bercerai dari Larissa Chou, dia minta mereka juga move on bila kelak keduanya kembali punya pasangan.
Ayah satu anak itu terpaksa berpesan lantaran ada penggemar yang terang-terangan tak rela dia dan Larissca berpisah. Ketidaksukaan itu dikirim si penggemar lewat pesan di Instagram.
"Kalo sudah menemukan pasangan masing-masing, support kita berdua ya, saya dan Larissa pun sudah sepakat saling support siapapun pilihannya ke depan," tulis Alvin Faiz.
"Begitu juga sahabat semua, harus move on, kita punya lembaran baru yang sedang kita tata, Bismillah," sambungnya.
Unggahan Alvin Faiz ini diunggah ulang oleh akun gosip Lambe Turah. Komentar pun bermunculan.
"Plis nggak suka banget sama komennya. Pada nyalahin Alvin semua," komentar akun @anezika.
"Masih beruntung dengan anak hanya jarak dan lokasi. Saya sudah jarak alam. Semoga Allah memberikan surga untuk anak ku amin," sambung akun @tiara.
"Amin. Kadang lupa ada yang ujiannya melebihi kita, semoga sahabat semua apapun ujiannya dimudahkan ya amin," jawab Alvin.
Seperti diketahui, permohonam cerai Larissa Chou dikabulkan majelis hakim Pengadilan Agama Cibinong pada 26 Juni 2021 lalu.
Baca Juga: Tak Disangka, 4 Artis Ini Ternyata Pindah Agama Sebelum Menikah: Mengaku Tidak Dipaksa
Putusan tersebut dikeluarkan secara verstek atau tak dihadiri pihak tergugat.
Majelis hakim memutus verstek setelah pihak tergugat dalam hal Alvin Faiz tidak pernah menghadiri sidang.
Resmi bercerai, Lariss Chou hijrah ke Bandung untuk membuka lembaran baru. Tak sendiri, dia juga mengajak anak semata wayangnya.
Berita Terkait
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
-
Ikram Rosadi Kerja Apa? Rumah Tangganya dengan Larissa Chou Jadi Sorotan
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong