Suara.com - Kabar kurang sedap datang dari rumah tangga artis Choky Andriano dan istri. Pemain Angling Dharma itu diterpa isu perselingkuhan.
Istri Choky Andriano, Icha Andriano, belum lama ini menyebut suami telah menjalin hubungan asmara dengan seorang perempuan bernama Intan Permata.
Icha pun sempat mengunggah postingan berisi kalimat bernada emosi, meminta Intan Permata untuk menerima telepon darinya, guna meluruskan kabar yang ada.
Sebelum diterpa isu orang ketiga, rumah tangga Choky Andriani dan Icha selalu terlihat harmonis. Pasangan ini kerap mengunggah momen kebersamaan di Instagram. Berikut potret mesra Choky Andriano dan istri.
1. Choky Andriano dan Icha telah menjalin rumah tangga sejak 2004 silam. Pernikahan mereka makin lengkap dengan kehadiran tiga buah hati
2. Pasangan ini kerap membagikan potret kebersamaan baik saat berdua maupun bersama ketiga anaknya
3. Sayangnya belum lama ini, Icha membawa kabar mengejutkan dengan menuding sang suami dekat dengan Intan Permata
4. Tudingan itu berawal dari video yang menunjukkan pemeran Panji Kelana ini bermesraan dengan Intan Permata
5. Icha mengaku membongkar ini ke publik karena ia tak tahu lagi harus berbuat apa. Sementara, Intan Permata bersikeras menyebut ia dan Choky hanya sebatas teman
Baca Juga: 8 Artis Dituduh Matre Gegara Punya Pasangan Kaya, Ada yang Disindir Mantan
6. Ini adalah isu perselingkuhan kedua yang menimpa Choky Andrianno. Sebelumnya pada 2019, aktor 38 tahun ini dikabarkan berselingkuh. Terungkap foto Choky bermesraan dengan seorang perempuan di tempat karaoke.
Itulah sederet potret mesra Choky Andriano dan istri yang kini tengah diterpa isu perselingkuhan. Semoga permasalahan keduanya segera menemukan titik terang.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini