Suara.com - Azka Corbuzier baru-baru ini mengunggah video tengah melakukan gerakan viral bersama pacar ayahnya, Sabrina Chairunnisa.
Tampak Azka dan Sabrina kompak melakukan gerakan olahraga tersebut sampai guling-guling di lantai.
Menurut keterangan yang dituliskan, video yang mereka posting adalah take pertama.
"First try baby 100 percent. Akhirnya aku sama sekali tidak jatuh," tulis putra Deddy Corbuzier dan Kalina Oktarani ini pada postingannya, Selasa (20/7/2021).
Melihat kekompakan Azka Corbuzier dengan pacar ayahnya dalam video, bebernetizen malah dibuat salfok dengan sosok Deddy Corbuzier yang berada di belakang mereka.
"Salfok samaa @mastercorbuzier di belakang," komentar netizen ngakak.
Menurut mereka Deddy Corbuzier cuma memantau dari jauh apa yang dilakukan putranya dan sang pacar.
"Bapaknya di belakang ngeliatin," komentar netizen.
Ada juga nih yang nyeletuk apakah Azka tida dimarahin ayahnya bikin video itu bareng Sabrina.
Baca Juga: Berdarah Tionghoa, 5 Artis Ini Putuskan Mualaf
"Bapak lu nggak marah?" tanya netizen.
Sementara itu banyak juga netizen yang salut karena Azka dekat sekali dan kompak dengan pacar sang ayah. Bahkan mereka tampak seperti seumuran.
"Asik banget Yah, Calon Ibu Rasa Sahabat. Aaaa sukaa aku tuuu," komentar yang lain.
Gimana lihat kekompakan Azka Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa?
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Disentil soal Outfit Olahraga, Respons Sabrina Chairunnisa: Jaka Sembung
-
Outfit Olahraga Dipermasalahkan, Sabrina Chairunnisa Bungkam Mulut Haters
-
Deddy Corbuzier Akui Ingin Kembali ke Layar Kaca Asal Bareng Raditya Dika
-
Komentar Agak Laen Deddy Corbuzier Terkait Video Permintaan Maaf Anita Tumbler dan Suami
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026