4. Menikmati Spa
Selain menikmati pemandangan indah, Cita Citata juga melepas lelahnya dengan menikmati spa yang telah disediakan di villa lho. Saat itu, Cita Citata terlihat sedang melakukan treatment pijat kaki di villa bersama dengan para sahabatnya.
Memakai jubah spa yang sama, Cita Citata tampak sangat menikmati pijatan di kakinya yang terendam air di dalam wadah kayu. Setelah itu, Cita Citata lalu menikmati spa dengan berendam di private jacuzzi.
5. Floating Breakfast
Inilah potret Cita Citata menikmati floating brekfast sambil memakai bikini yang mendapatkan respon tak menyenangkan dari warganet.
Cita Citata menikmati floating breakfast di Ubud. Dengan memakai swimsuit berwarna hitam stip putih, Cita Citata menikmati berbagai makanan dan jus yang disediakan di atas kolam renang itu.
6. Nikmati Sunset
Tidak afdol rasanya jika tidak menikmati sunset di Pulau Bali. Saat itu, Cita Citata pun juga tampak sedang menikmati pemandangan matahari terbenam di pantai.
Di bawah langit Bali yang hampir gelap, Cita Citata berpose di sofa yang berwarna senada dengan outfitnya saat itu. Cantik dan menawan!
Baca Juga: Foto Pakai Bikini Dinyinyir Netizen, Cita Citata: Please, Open Your Mind!
7. Asyik dengan Nafa Urbach
Dalam liburannya kali ini, Cita Citata mengajak Nafa Urbach untuk ikut liburan bersamanya. Cita Citata tampak sangat bahagia bersama Nafa Urbach di pantai saat itu.
Cita Citata mengungkapkan bahwa baru kali ini dirinya berhasil mengajak Nafa Urbach untuk berlibur setelah 5 tahun belum sempat terlaksana. Wah, bahagia banget pastinya!
8. Seru di Pantai
Selain bersama Nafa Urbach, ternyata Cita Citata juga berfoto bersama penulis Moammar Emka lho!
Cita Citata terlihat sangat bahagia menikmati hidup dan menghabiskan waktu di pantai dengan para sahabatnya. Terlihat dari senyum Cita Citata yang sangat merekah. Sangat seru ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV