Suara.com - Sering tampil di layar kaca membuat sejumlah artis dan komedian harus berteman dengan yang namanya make up. Tak ayal, penampilan naturanya tanpa make up sering membuat mereka bikin pangling. Penasaran seperti apa wajah para komedian wanita tanpa make up tersebut? Simak ulasannya berikut.
Kemampuan mereka dalam melucu ini membuat nama mereka tenar, bahkan mereka juga beberapa kali tampil di layar lebar. Selain bakat melawak dan akting sederet komedian wanita ini juga dikenal dengan paras cantiknya. Namun, penampilan para komedian di atas panggung atau layar kaca biasanya dilengkapi dengan make up.
Nah, dalam beberapa kesempatan sederet komedian wanita tersebut tampil tanpa make up. Ada yang beda banget, tapi ada pula yang tetap cantik. Lantas bagaimana penampilan mereka tanpa make up? Penasaran dong sama potret komedian wanita tanpa make up? Simak ulasannya berikut ini!
1. Soimah
Komedian multitalenta Soimah biasanya tampil glamor dalam setiap penampilan. Soimah bukan hanya komedian tetapi juga penyanyi dengan suara yang powerful. Ketika tidak menggunakan make up, penampilan Soimah beda banget. Perempuan kelahiran Pati, Jawa Tengah ini pun terlihat manglingi abis.
2. Mpok Alpa
Komedian wanita yang mulai naik daun pada beberapa tahun terakhir, Mpok Alpa juga biasa tampil cantik saat melawak. Namun potret Mpok Alpa saat tidak memakai make up pun masih tetap cantik dan manis. Bahkan potret dengan make up dan tanpa make up Mpok Alpa pun tidak jauh beda. Masih tetap cantik dan manis banget ya Mpok Alpa.
3. Kiky Saputri
Komika yang belakangan mencuri perhatian publik karena menyanyikan Welcome to Indonesia yang disambut pro kontra, Kiky Saputri juga punya penampilan kece saat melucu. Meski sering tampil dengan make up yang membuat wajahnya makin cantik, namun Kiky Saputri juga tak malu untuk tampil bare face. Bahkan ia juga beberapa kali memposting foto tanpa make up-nya di Instagram.
Baca Juga: 5 Foto Gaya Artis Lagi Tidur, Inul Daratista Paling Aneh, Nggak Percaya? Lihat Aja Sendiri
4. Asri Welas
Komedian sekaligus artis Asri Welas juga punya penampilan yang beda banget saat bermake up dan tanpa make up. Nah kira-kira dengan penampilannya tanpa menggunakan make up pangling nggak nih sama Asri Welas?
5. Tike Priatnakusumah
Komedian Tike Priatnakusumah ini dikenal dengan kebiasaannya memakai make up bold dalam berbagai acara. Tak hanya make up nya yang mencolok aksesoris yang ia kenakan pun kadang begitu glamor. Nah begini penampilan Tike Priatnakusumah saat nggak pakai make up. Gimana tetap kelihatan cantik kan?
6. Rina Nose
Komedian Rina Nose yang juga memiliki suara merdu ini ternyata punya wajah yang cantik bahkan meski tanpa pulasan make up. Wajah polos Rina Nose ini pun tampak memikat dan cantiknya kebangetan.
Berita Terkait
-
Tampil Tanpa Make Up, 5 Potret Nissa Sabyan Jerawatan Ini Bikin Salfok
-
Unggah Foto Semasa SMA dan Kini, Rina Nose Banjir Pujian
-
Rina Nose Pajang Foto Waktu SMA, Warganet: Imutnya Awet Teh!
-
Rina Nose Bagikan Foto Zaman SMA: Masih Seimut Dulu!
-
Bandingkan Foto Jadul dan Sekarang, Rina Nose Panen Pujian
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin