Suara.com - Naysilla Mirdad disebut menyindir kakak iparnya, Tyna Kanna Mirdad terkait isu perselingkuhan. Namun dengan tegas, putri Lydia Kandou itu membantahnya.
Naysilla Mirdad awalnya mengunggah kalimat bijak. Isinya, menjelaskan bahwa karakter seseorang bisa terlihat dari perbuatannya. Sehingga orang lain tak akan tertipu dengan kata-kata yang diucapkannya.
Unggahan ini langsung direspons salah satu warganet. Ia mengaitkan masalah yang dihadapi keluarga Naysilla Mirdad berkaitan dengan postingan sang artis.
"Mba, alangkah baiknya masalah pribadi jangan ditunjukkan di publik. Itu akan memancing asumsi publik," kata warganet.
"Selesaikan masalah, rangkul orangnya, karena manusia tidak luput dari dosa. Mari bijaksana melihat suatu masalah," imbuhnya.
Naysilla Mirdad memahami maksud warganet tersebut. Ia yang tidak ingin terjadi salah paham, akhirnya memberikan penjelasan.
"Hello, karena banyak yang tanya juga, ini bukan buat @Tyanakannamirdad kok," tegas Naysilla Mirdad di Instagram Story.
"Meskipun berita di luar lagi ramai, quote yang aku posting belum tentu berkaitan dengan berita yang ada," imbuhnya menjelaskan.
Untuk masalah pribadi, Naysilla Mirdad mengatakan hal itu dibicarakan antar anggota keluarga.
Baca Juga: Postingannya Dituduh Sindir Tyna Kanna Mirdad, Naysilla Mirdad Buka Suara
"Kami biasanya terbuka, transparan dan kalau apa-apa selalu dibicarakan," kata aktris yang kerap berlakon dengan Dude Harlino ini.
Tak hanya memberikan klarifikasi, Naysilla Mirdad akhirnya memutuskan menghapus unggahan tersebut.
"Daripada netizen berasumsi yang macam-macam. Menjaga saja supaya tidak menggiring opini dan disangkutpautkan," ucap adik Nana Mirdad ini.
Unggahan klarifikasi Naysilla Mirdad juga tak lagi tampak di Instagram Story. Namun akun @playitsafebaby pun sudah mengabadikan dan mengunggahnya, Jumat (20/8/2021).
Berita Terkait
-
5 Film Naysilla Mirdad, Mertua Ngeri Kali Bareng Bunda Corla Segera Tayang di Bioskop
-
Naysilla Mirdad & Sophie Navita Ungkap Sisi Lain 'Mertua Ngeri Kali'
-
Profil Alaia Lavmintikana Mirdad, Cucu Lydia Kandou yang Mendadak Jadi Sorotan
-
Review Film Tabayyun: Drama Emosional yang Mengaduk Hati dan Pikiran
-
Lydia Kandou: Buset, Gue Dulu Cantik Banget Ya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV