Suara.com - Musisi Ari Lasso memperlihatkan kondisinya pasca-operasi tumor perut di Instagram-nya.
Dalam foto yang diunggah Minggu (29/8/2021), tampak tubuhnya masih dipasangi perban di bagian perut. Terlihat juga beberapa bekas operasi di sekitar perutnya.
Meski masih diperban, pria 48 tahun ini masih terlihat segar.
"Terima kasih banyak untuk dukungan dan harapan, doa-doa baik dari kalian semua. Itu salah satu sumber kekuatanku biar cepat membaik," tulis Ari Lasso dalam caption.
Selain mengucapkan rasa terima kasihnya, Ari Lasso masih sempat membahas pertandingan bola yang ditontonnya.
"Mohon dimaklumi kalo semalem @liverpoolfc mainnya kayak kurang lepas n greget," imbuhnya sambil menyisipkan emoji tertawa.
Ari Lasso baru saja menjalani operasi tumor perut pada 20 Agustus 2021 lalu. Hingga kini, ia masih dirawat di RS Ramsay Premier Bintaro.
Sebelumnya pada 19 Agustus 2021 lalu, Ari Lasso sempat mengabarkan bahwa dirinya menderita tumor perut melalui tayangan vlog-nya.
Gajala yang dialaminya adalah sakit perut akut dan itu dirasakan saat dirinya akan melakukan syuting video klip barunya.
Baca Juga: Keluar dari Ruang ICU, Ari Lasso Belum Sebutkan Penyakit yang Diderita
Ia sempat dirawat di rumah sakit selama tiga hati untuk diobservasi. Setelah hasilnya keluar, dokter mendiagnosis bahwa dirinya memiliki tumor di perut yang harus segera diangkat.
Berita Terkait
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
Perseteruan Ari Lasso dan Dearly Joshua Belum Reda, Foto di Bali Pemicunya?
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Pasukan AS Tangkap Nicolas Maduro, Trump Klaim Serangan Skala Besar Sukses
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California