Suara.com - Ayu Ting Ting akhirnya memperbolehkan putrinya, Bilqis Khumairah Razak bertemu dengan sang ayah, Enji Baskoro. Sebab selama 7 tahun, keduanya belum pernah bertatap muka.
Enji Baskoro yang diwakili pengacaranya, Denny Karel mengaku bahagia. Pertemuan inilah yang diharapkan pria bernama lengkap Henry Baskoro Hendarso ini.
"Dia sangat senang sekali," kata pengacara Enji Baskoro dikutip dari Trans7 Lifestyle, Jumat (3/9/2021).
"Inilah yang diharapkan lima atau tujuh tahun yang lalu, bertemu dengan anak," imbuhnya.
Enji Baskoro bahkan tidak sabar bertemu Bilqis Khumairah Razak. Ia pun membebaskan Ayu Ting Ting menentukan lokasi serta pertemuan dengan bocah 7 tahun tersebut.
"Dia maunya buru-buru, kalau bisa kapan? Di mana saja dia oke. Tempatnya diatur. Ya, Enji bisa mengatur tempatnya, atau mba Ayu. Pasti Enji akan datang," kata Denny Karel.
Pengacara Enji Baskoro berharap tahun ini menjadi awal yang baik untuk Enji Baskoro maupun putri semata wayangnya dari Ayu Ting Ting, Bilqis.
"insya allah 2021 ini waktunya, titik awal Enji bertemu dengan anaknya," terang pengacara Enji Baskoro.
Ayu Ting Ting memang pernah berucap siap mempertemukan anaknya dengan sang ayah. Namun dengan catatan ia harus mendampingi pertemuan tersebut.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Belum Pernah Ciuman Dengan Ivan Gunawan, Alasannya Mengejutkan
"Kalau nanti dia (Bilqis) tau dan ingin bertemu ya gue akan mendampingi dia. Tapi dia tetap dalam jangkauan gue," ujar Ayu Ting Ting di kanal YouTube Wendy Cagur, 27 Agustus 2021.
Ayu Ting Ting menerangkan, ia bukanya tidak mau mempertemukan Bilqis Khumairah Razak dengan Enji Baskoro. Sebab selama itu. sang mantan tidak menunjukkan kesungguhannya bertemu dengan anak mereka.
"Bahkan sampai detik ini pun tidak ada usaha dari sana untuk bertemu dengan anak gue atau apapun itu," ungkapnya.
Ayu Ting Ting menyadari, sakit hatinya tidak boleh membuat biduan 29 tahun itu egois pada sang putri. Ia akan mengesampingkan perasaan itu demi anak semata wayangnya.
"Ya mungkin semakin ke depannya gue semakin dewasa, semakin bisa menerima semuanya," jelas pelantun Sambalado tersebut.
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
3 Fakta Menarik Arijit Singh, Penyanyi India yang Tak Dikenali Juri Indonesian Idol
-
Reza Arap Panik Selamat Diri dari Kebakaran Resor, Bisa-bisanya Ada yang Minta Foto
-
Deretan Misteri yang Belum Terjawab Sampai Ending Stranger Things, ke Mana Eleven?
-
Tangis Mansyur S Pecah di Pemakaman Istri, Kenang Momen Terakhir dalam Pelukan
-
4 Sumber Kekayaan Steven Wongso, Kini Menyesal Pernah Beri Tas Mewah ke Arafah Rianti
-
Tiga Tahun Bersama, Yasmin Napper dan Giorgino Abraham Putus
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Bighit Music Ungkap Detail Comeback BTS: Album Baru hingga Tur Dunia
-
Kronologi Wafatnya Istri Mansyur S: Ciuman Kening Terakhir di Pagi Hari
-
Big Bang Festival ke-8 Resmi Ditutup, Panggung Timur All Stars Siap Digelar 10 Januari