Suara.com - Seperti diketahui, Ari Lasso saat ini tengah mengidap penyakit kanker langka. Ia juga baru-baru menjalani operasi untuk pengangkatan kanker di bagian limpa.
Meski kankernya sudah diangkap, tapi hingga saat ini, Ari Lasso pun masih menjalani serangkaian pengobatan termasuk kemoterapi.
Kabar mengenai kondisi ini rupanya sampai juga ke Aldi Taher. Aldi yang sempat kena kanker berhasil sembuh, kemudian menawarkan bantuan untuk mantan vokalis band Dewa19 tersebut.
"Bismillah semangat bang bro @ari_lasso. Insya Allah sehat. Mau sharing pangalaman saya pas kemo Insya Allah DM (pesan) saya," tulis Aldi Taher di Instagram.
Tapi sayangnya, niat baik Aldi Taher malah menjadi bahan ledekan bagi warganet. Sejumlah warganet berkomentar dan menduga kalau mantan suami Dewi Perssik ini cuma cari perhatian.
"Nggak bakal mau, ntar DMnya direkam posting," kata akun @dani_bkt99.
Ada juga yang menyinggung soal transferan, seperti yang dilakukan Aldi Taher terhadap Raffi Ahmad.
"Jangan ntar minta transfer," ujar akun @jr__anton.
"Lah bang @ari_lasso banyak karyanya, pinter, humble, punya banyak album lagu, dan banyak idolanya. Dan dia sakit juga banyak yang sayang. Ya elu apa Taher, udah dibenci satu negara, bukannya mikir malah urusin hidup orang. Lagi pula bang @ari_lasso punya penyakit nggak butuh kesianan dari orang, malah banyak yang doain dia cepat sembuh, buat bang Ari. Nggak kayak lu her, caper sampai setahun lebih, buat diksihani. Nggak ada yang kasihan sama lu Her," kata akun @kikifirdauz menimpali.
Baca Juga: Aldi Taher Tagih Duit di Instagram Raffi Ahmad, Warganet Geram: Nggak Tahu Malu
Berita Terkait
-
Perseteruan Ari Lasso dan Dearly Joshua Belum Reda, Foto di Bali Pemicunya?
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Ari Lasso Kenang Mendiang Ibu, Sampaikan Rasa Bersalah: Maafkan Ari
-
Unggah Foto Mendiang Ibu, Ari Lasso: Maafkan untuk Kesalahan yang Memalukan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Ratu Sofya Curhat Nangis-Nangis Jadi Tulang Punggung, Adik Pasang Badan Bela Orang Tua
-
Dituding Lakukan Kekerasan Seksual, Roby Tremonti Tantang Aurelie Moeremans Tunjukkan Bukti
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Peluncuran FolagoPro sebagai Promotor Konser, Umumkan "An Evening with Brian McKnight" di Jakarta
-
Nyesek! Ratu Sofya Curhat Jadi Tulang Punggung Hingga Rela Beradegan Tak Pantas Demi Hidupi Keluarga
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Resmi Umumkan Jadwal Tur Dunia, Konser BTS di Jakarta Digelar Selama 2 Hari
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?