Suara.com - Abrar asisten Raffi Ahmad baru-baru ini memamerkan rumah mewah yang dibeli dari hasil keringatnya sendiri. Rumah mewahnya masih harus direnovasi karena lama tidak ditinggali. Seperti apa sih penampakan rumah mewah Abrar asisten Raffi Ahmad?
Abrar yang lebih dikenal dengan Abrar Dahsyat ini dulu bekerja di sebuah stasiun televisi swasta nasional. Namun ia diminta untuk mengundurkan diri dari tempat kerjanya dan bergabung Rans Entertainment milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Kesuksesan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina berimbas pada Abrar. Sejak bekerja dengan pasangan seleb populer itu, pintu rezeki Abrar semakin terbuka. Kini, ia berhasil membeli rumah dari uang hasil jerih payahnya selama bekerja sebagai asisten Raffi.
Abrar mengungkapkan bahwa Raffi selalu berpesan agar ia membeli apa yang diinginkan sesuai dengan kemampuan finansialnya. Raffi juga berpesan agar Abrar membeli mobil tunai tanpa cicilan.
Abrar terus mengingat pesan Raffi itu hingga kini mampu membeli rumah mewah dua lantai yang cukup luas. Ia pun menunjukkan seperti apa penampakan rumahnya sebelum direnovasi. Berikut ini deretan potret rumah mewah Abrar asisten Raffi Ahmad.
1. Hasil Kerja Tiga Tahun
Abrar sudah lama bermimpi untuk memiliki rumah sendiri. Saat bekerja di stasiun TV swasta nasional, ia sempat akan membeli rumah seharga Rp 800 juta. Namun cita-citanya belum juga tercapai meski telah bekerja di sana selama 10 tahun.
Abrar gagal membeli rumah karena sempat terkena musibah. Apalagi ia diminta untuk mengundurkan diri dari tempat kerjanya. Sekarang, Abrar bisa punya rumah sendiri hasil dari tiga tahun bekerja di Rans Entertainment.
2. Empat Tahun Ditinggal Pemilik
Baca Juga: 6 Momen Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Cek Rumah Baru, Garasinya Muat 10 Mobil!
Rumah mewah yang dibeli Abrar ini ternyata sudah empat tahun ditinggal pergi pemiliknya. Rumah Abrar memiliki dua lantai. Letaknya di kawasan perumahan dan tikungan jalan. Rumah juga memiliki garasi yang cukup luas.
Rumah tersebut cukup luas dengan pohon palem di sekitarnya. Namun Abrar harus merenovasi rumah eksterior dan interior rumahnya ini karena belum layak dihuni. Untuk renovasi, Abrar bekerja sama dengan arsitek ternama Raka Siwi.
3. Tidak Terawat dan Terlihat Seram
Karena sudah empat tahun ditinggal pemiliknya, rumah mewah Abrar tidak terawat dan terlihat seram. Dinding-dindingnya banyak yang keropos. Halaman rumahnya juga berantakan dan banyak sampah.
Saat mereka vlog, Abrar mulai merapikan rumah tersebut dengan membersihkan sampah serta tanaman liar. Bahkan pohon palemnya juga dicabut, kemungkinan akan diganti yang baru.
4. Bakal Dibangun Kolam Renang
Berita Terkait
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Respons Raffi Ahmad Namanya Disebut Pandji Pragiwaksono di Mens Rea
-
Helikopter yang Ditumpangi Sempat Oleng, Raffi Ahmad Sudah Pasrah: Hidup dan Mati di Tangan Allah
-
Namanya Disebut di Mens Rea Pandji Pragiwaksono, Raffi Ahmad: Udah Biasa Digituin
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda