Suara.com - Pegiat media sosial Adam Deni tak berhenti mengusik kehidupan Taqy Malik. Setelah dana travel umrah, kini giliran utang sang hafidz yang dikulik.
Adam Deni mengunggah pesan dari seseorang terkait dugaan utang piutang Taqy Malik. Uang tersebut Rp 37 juta yang dipergunakan untuk membeli mobil di Mesir.
Lantas, apa motif Adam Deni mengulik masalah Taqy Malik? Rupanya ada kata-kata dalam klarifikasi pihak sang hafidz yang menyinggungnya.
Pihak travel umrah Taqy Malik menuliskan, 'Statement tegas Taqychan Travel mengenai isu-isu yang tidak mendasar...'. Inilah yang kemudian mendapat sorotan tajam dari Adam Deni.
"Gue bukan penyebar hoax bos! Data gue semua lengkap," kata Adam Deni di Instagram Story, Jumat (17/9/2021).
Adam Deni tak terima jika ucapannya seputar jamaah travel umrah Taqy Malik dianggap tanpa dasar.
"Seandainya klarifikasi di Taqychan Travel tidak menyebut 'tuduhan tanpa dasar', kemungkinan gue bakalan case closed," terangnya.
"Tapi lu semua yang nantang gue kan? Hehehe, wait and see," imbuh Adam Deni.
Adam Deni juga menyatakan diri tidak gentar semisal ia dilaporkan. Malah, jika laporan itu tak terbukti, ia siap menyerang balik.
Baca Juga: Dikenal Religius, 3 Artis Pria Dituding Gelapkan Dana
"Kalau memang gue melakukan fitnah dan pencemaran nama baik, laporkan," tegas Adam Deni.
"Tapi, kalau gue nggak terbukti bersalah, gue laporin balik sekalian. Gue nggak main-main," imbuhnya memberikan peringatan.
Seperti diberitakan sebelumnya, Adam Deni gencar meminta pertanggungjawaban Taqy Malik terkait dana travel umrah.
Ia mendapat laporan mengenai jumlah jamaah serta dana yang mencapai miliaran rupiah.
"Total jemaah 74 dengan total pemasukan Rp 1.223.900.000. Gue sudah dapat nomor hpnya om, semua lengkap dan detail pembayaran," demikian pesan yang diunggah Adam Deni di Instagram, Kamis (16/9/2021).
Pihak Taqy Malik kemudian memberikan klarifikasi. Menegaskan, pembayaran uang pengembalian dana travel umrah telah dilunasi.
Berita Terkait
-
Sunan Kalijaga Masih Tak Terima Anaknya Dicampakkan, Ingat Lagi Kisah Cinta Taqy Malik dan Salmafina
-
Ibunda Salmafina Sunan: Saya Anggap Taqy Malik Tak Pernah Ada
-
Buntut Unggahan Taqy Malik, Sunan Kalijaga Murka: Pintu Maaf Sudah Tertutup
-
Salmafina Akhirnya Ungkap Perlakuan Taqy Malik ke Orang Tuanya
-
Sebut Taqy Malik 'Makhluk', Heidy Sunan Tak Sudi Ucap Nama Mantan Menantu: Saya Sesakit Itu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Sempat Ketahuan Sampai Loncat dari Rooftop, Kisah Pelarian Ahmad Sahroni Saat Rumah Dijarah
-
Perdana Jadi Sutradara Film Pangku, Reza Rahadian Dipuji Fadli Zon
-
Setahun Prabowo Menjabat, Fedi Nuril Lantang Bersuara: Saya Tidak Senang dan Sudah Menduga
-
Rachel Vennya Panik Mengira Erika Carlina Sakit Tumor, Ternyata Hamil di Luar Nikah
-
Hamish Daud Datangi Polres Jaksel, Bawa Bukti Baru Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Curhat Ammar Zoni dari Nusakambangan, Tak Punya Pulpen dan Kertas buat Tulis Eksepsi
-
Penampakan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan, Kepala Plontos dan Wajah Lebih Segar
-
Di Toilet atau Plafon? Cerita Lengkap Ahmad Sahroni Sembunyi Saat Rumahnya Dijarah
-
Baim Wong Lebih Tenang Usai Cerai: Semoga Gak Ada Drama Lagi
-
5 Kontroversi Nessie Judge, Terbaru Pakai Foto Korban Pembunuhan Junko Furuta Jadi Properti Konten