Suara.com - Nama Tengku Tezi menuai sorotan pasca dikabarkan dekat dengan Tyas Mirasih. Bahkan, menilik gosip yang menyebar, sosok Tengku Tezi diduga berselingkuh dengan mantan istri Raiden Soedjono.
Tengku Tezi sendiri juga merupakan seorang aktor. Ia dan Tyas Mirasih sempat berada di film project yang sama, Marley.
Penasaran nggak dengan fakta Tengku Tezi? Simak langsung selengkapnya rangkuman Suara.com di bawah ini:
1. Masuk dunia hiburan
Tengku Tezi jadi salah satu artis yang mulai masuk di dunia hiburan pada 2013 lalu. Ia mengikuti salah satu ajang modelling di Medan. Awalnya tak tertarik, namun Tengku Tezi meraih juara satu.
Sebelum eksis di berbagai FTV, Tengku Tezi ikut ajang pencarian bakat Ganteng Ganteng Serigala Mencari Bintang di tahun 2016. Ia pun berhasil mendapatkan juara satu.
2. Main di sinetron dan FTV
Tengku Tezi pun digaet deretan rumah produksi untuk bermain sinetron hingga FTV. Namanya kian melejit berkat akting yang ia punya.
Tengku Tezi main di sinetron Jodoh Wasiat Bapak, Bawang Putih Berkulit Merah, dan yang lainnya. Ia juga membintangi web series dan FTV di berbagai stasiun TV maupun platform lainnya.
Baca Juga: Tyas Mirasih dan Tengku Tezi Diisukan Dekat, Netizen: Film Jadi Nyata
3. Jadi Host
Nggak hanya akting aja, Tengku Tezi juga sempat menjadi host dalam acara reality show Ekspedisi Merah. Sayangnya, acara ini menuai pro dan kontra.
Hal ini membuat Tengku Tezi tak lama membawakan acara tersebut. Padahal, awalnya acara ini meraih rating tinggi.
4. Sudah menikah
Pria asal Medan yang berusia 27 tahun ini diketahui telah menikah. Ia mempersunting wanita bernama Danisa Chairiyah.
Tak tinggal seatap, keduanya menjalani hubungan jarak jauh. Danisa Chairiyah di Medan, Tengku Tezi di Jakarta.
Berita Terkait
-
Drama Religi yang Menguras Emosi, Film Air Mata Mualaf Wajib Ditonton
-
Asal-Usul Mengerikan Pennywise Terungkap dalam Film 'IT: Welcome to Derry'
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
Sinopsis Boss: Film Komedi Baru Jung Kyung Ho tentang Gangster, Tayang 5 November di Bioskop
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Coki Tak Akan Tinggalkan Onad Usai Terciduk Narkoba: Bukan Orang Jahat!
-
Outfit Coki Pardede saat Temui Wapres Gibran Ditegur Paspampres
-
Fahmi Bo Update Perkembangan Kondisi Kesehatannya Usai Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Profil Beby Prisillia, Istri Onadio Leonardo yang Sempat Terseret Kasus Dugaan Narkoba
-
Teka-teki Status Hukum Beby Prisillia Terjawab, Hasil Tes Urin Negatif dan Sudah Dipulangkan
-
Heidi Klum Jadi Medusa untuk Halloween 2025, Ular di Kepalanya Bergerak!
-
Na Daehoon dan Jule Sepakat Cerai, Minta Hak Asuh Anak dan Ogah Ribut Harta Gana-gini
-
Sean Gelael Anak Siapa? Pembalap yang Lamar Hana Malasan
-
Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Pertama ala Poster Film
-
Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga