Suara.com - Aryan Khan, anak dari King Of Bollywood, Shah Rukh Khan dikabarkan diamankan polisi karena terlibat narkoba. Aryan Khan kini sedang diinterogasi oleh Narcotics Control Bureau (NCB) atau Biro Pengawasan Narkotika.
Anak pertama Shah Rukh Khan itu diamankan pihak berwenang di sebuah kapal pesiar. Lelaki berusia 23 tahun itu digerebek di kapal pesiar yang sedang berada di Lepas Pantai Mumbai.
Kabar ini ramai diberitakan media setempat, Times of India, Sabtu 2 Oktober 2021. Dikabarkan putra Shah Rukh Khan ini ditahan karena masalah ini.
Kabar tersebut pun dibenarkan pihak NCB. Hingga kini, Aryan Khan sedang diselidiki untuk pendalaman.
"Investigasi sedang dilakukan padanya," kata Pejabat senior NCB itu.
Sebuah sumber yang dekat dengan penyelidikan mengungkapkan bahwa Aryan memang dibawa untuk diinterogasi, tetapi mungkin tidak ada keterlibatan dalam narkoba. Ada juga spekulasi bahwa putra aktor Bollywood lainnya telah ditahan dalam kasus yang sama.
Saat ini ponsel Aryan juga disita pihak berwajib. Hal itu guna memeriksa indikasi keterlibatan langsungnya dalam kepemilikan atau konsumsi obat-obatan.
NDTV melaporkan kalau Aryan Khan adalah salah satu dari delapan orang yang diperiksa oleh Biro Pengawasan Narkotika atau NCB.
Selain Aryan Khan, tujuh orang lain yang diperiksa ialah Munmun Dhamecha, Nupur Sarika, Ismeet Singh, Mohak Jaswal, Vikrant Chhoker, Gomit Chopra, Arbaaz Merchant.
Baca Juga: Ini Bocoran Tanggal Rilis Film Terbaru Salman Khan dan Shah Rukh Khan
Berita Terkait
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Shah Rukh Khan Raih Penghargaan Aktor Terbaik, Gips di Tangan Bikin Fans Khawatir!
-
5 Rekomendasi Film Romantis Bollywood Terbaik Garapan Yash Raj Films yang Bikin Baper
-
5 Fakta Shah Rukh Khan Alami Insiden saat Syuting sampai Cedera Otot
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?
-
Stranger Things 5 Masuk dalam Daftar Acara Bahasa Inggris Populer Sepanjang Masa Netflix
-
Profil Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Disebut-Sebut Jadi James Bond Era Baru
-
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin
-
Sinopsis The East Palace: Misi Nam Joo Hyuk Jadi Pemburu Hantu di Drakor Fantasi Terbaru Netflix
-
Ammar Zoni Ngaku Diintimidasi Oknum Saat Dirazia di Penjara, Minta Hakim Putar CCTV Rutan Salemba
-
Anak-Anak Celine Evangelista dan Stefan William Belajar Ngaji di Masjid Nabawi
-
Kekerasan Pemain Sepak Bola Viral, Andre Taulany Senggol Erick Thohir Bawa-Bawa Pasukan Lapor Pak!
-
Ditanya Jaksa saat Sidang, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum