Suara.com - Rey Bong jadi salah satu artis muda yang eksis di dunia sinetron. Setelah main Si Doel The Movie, namanya langsung melejit dan main sinetron Dari Jendela SMP.
Tak puas hanya main sinetron, Rey Bong juga aktif di dunia Youtube loh. Dalam kanal Rey Bong TV, ia mengunggah momen kebersamaan dengan pemain Dari Jendela SMP lainnya.
Rey Bong pun sempat menyorot sosok Kiesha Alvaro di konten Youtube miliknya. Tampak pemeran Joko dalam sinetron Dari Jendela SMP ini menceritakan soal sifat asli putra Pasha Ungu.
"Kiesha Alvaro, kesan pertama gue, gue pertama kali ketemu dia tuh bangor, nakal banget." ungkap Rey Bong.
Lebih lanjut, ia mengatakan jika Kiesha Alvaro senang bertengkar dengannya. Hal ini karena Kiesha Alvaro dinilai emosian.
"Tapi emang sekarang udah nggak, pecicilan, terus kemana-mana tuh petantang petenteng, emosian, ngajak ribut, sering banget deh dulu gue berantem sama dia," ujar Rey Bong.
Rey Bong kemudian menyebut bertemu lagi dengan Kiesha Alvaro di sinetron Dari Jendela SMP. Keduanya lantas menertawakan sikap Rey Bong dan Kiesha Alvaro.
"Terus ketemu lagi di DJS jadi ngobrol, dari yang dulu musuh bebuyutan banget waktu kecil sekarang jadi sohib banget, cerita-cerita sampai ketawain masa lalu bareng kayak betapa bodohnya kami berdua waktu dulu," ungkap Rey Bong.
Rey Bong juga menyebutkan soal peran yang diambil Kiesha di Dari Jendela SMP. Ada sama dan bedanya antara Kiesha dan Roni.
Baca Juga: 9 Potret Emiliano Cortizo, Pemeran Joko 'Dari Jendela SMP' Pacaran Sama Ratu Sofya?
"Kiesha sama Roni yang diperankan sekarang ada sama ada nggaknya sih. Kalau bucinnya sih sama, bucinnya Kiesha sama Roni tuh sama, tapi Kiesha enggak sealay Roni aja. Kalau karakter lainnya beda. Kiesha lebih dewasa dan ada pendirian gitu. Kalau Roni susah dikasih taunya jadi 50 50 ada sama ada nggak," pungkas Rey Bong.
Wah, ternyata Rey Bong dan Kiesha Alvaro sempat jadi musuh bebuyutan. Kini, keduanya jadi sahabat dekat loh.
Berita Terkait
-
4 Pria yang Dikabarkan Dekat dengan Davina Karamoy, Terbaru Eks Menpora Dito
-
Ahlan Singapore: Rebecca Klopper Terjebak di Antara Kiesha Alvaro dan Ibrahim Risyad
-
Tak Merasa Beban jadi Sandwich Generation, Kiesha Alvaro Masih Bisa Nikmati Uangnya
-
Bukan Bisnis Dulu, Kiesha Alvaro Prioritaskan Beli Rumah Sendiri
-
Kiesha Alvaro Santai Jalani Peran Sandwich Generation Demi Keluarga
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar