Suara.com - Kaburnya Rachel Vennya dari masa karantina di Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet berujung ke kasus hukum. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan selebgram tersebut akan diperiksa Kamis (21/10/2021) mendatang.
"Iya hari Kamis depan kami panggil untuk dimintai keterangan atau klarifikasi," kata Yusri Yunus saat dihubungi awak media, Sabtu (16/10/2021).
Rencananya pemeriksaan ibu dua anak itu akan dilakukan di pagi hari.
"Jam 10," ujarnya.
Sampai saat ini Yusri hanya bisa memastikan bawah kasus Rachel Venya masih dalam lidik. Dia tak bisa berandai-andai apakah ada unsur pidana terkait kaburnya Rachel Vennya dari masa karantina.
"Kami mintai klarifikasinya dulu, setelah itu dilihat keterangannya dulu untuk progres ke depannya," ujar Yusri.
Rachel Vennya beberapa hari terakhir ramai dibicarakan menyusul kaburnya dia dari Wisma Atlet saat jalani karantina usai pulang dari Amerika Serikat.
Kaburnya Rachel dari sana sudah dibenarkan oleh Kodam Jaya. Bahkan, Rachel dibantu oknum anggota TNI yang bertugas di Bandara Soekarno-Hatta ketika kabur.
Rachel sendiri sudah angkat suara. Lewat Instagram, dia menyampaikan permintaan maaf karena telah merugikan banyak orang.
Baca Juga: Kabur dari Karantina, Selebgram Rachel Vennya Diperiksa Polisi Rabu Pekan Depan
Tag
Berita Terkait
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Mengidap Bipolar, Rachel Vennya Beberkan Kondisi Emosi dan Perawatan Rutin
-
Rachel Vennya Buka Suara soal Kondisi Bipolar yang Dialami, Masih Minum Obat dan Kontrol Rutin
-
6 Artis Liburan Akhir Tahun ke Luar Negeri, Aura Kasih Pilih Jepang
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV