Suara.com - Hubungan Rizky Nazar dan Syifa Hadju semakin serius. Belum lama ini mereka bahkan terbang ke Bali dan melakukan pertemuan keluarga.
Ditanya apakah pertemuan keluarga itu dalam rangka lamaran, bintang film Satria Dewa Gatot Kaca itu membantah. Rizky Nazar menyebut mereka hanya pergi untuk liburan.
"Nggak-nggak, itu sebenarnya kami memang jalan-jalan ke Bali. Cuma kebetulan pandemi sudah dua tahun nggak pulang kampung, jadi sekalian ketemu keluarga," kata Rizky Nazar, ditemui di kawasan Thamrin, Jakarta Selatan, Kamis (28/10/2021).
Rizky Nazar menuturkan, hubungan mereka telah mengantongi restu keluarga masing-masing. Dua tahun sudah bintang film Lobe Knots itu berpacaran dengan Syifa Hadju. Hubungan mereka jauh dari kabar miring.
"Ya kayak gtu deh. Baik-baik aja kok. Memang dari dulu juga keluarga Syifa terbuka, keluargaku juga terbuka, jadi ya baik," ujar Rizky Nazar.
Ditanya soal rencana ke jenjang pernikahan, Rizky Nazar nampak kaget. Tak memberikan jawaban pasti, aktor 26 tahun ini hanya meminta doa agar hubungannya dengan Syifa Hadju berjalan mulus.
"Waduh enggak tahu (nikah), belum tahu. Haha, nggak tahu (angkat tangan), hehe. Rencana ya doain aja yang terbaik aja lah," tuturnya.
Berawal dari cinta lokasi, aktor Rizky Nazar semakin serius menjalin hubungannya dengan Syifa Hadju. Asmara mereka juga sudah dapat lampu hijau dari orangtua masing-masing.
Baca Juga: Film Love Knots: Rizky Nazar Akui Kesulitan Menjadi ABG
Berita Terkait
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
-
Rizky Nazar Pacari Laura Moane Mantan Al Ghazali?
-
Ahmad Dhani Buka Suara soal Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju, Pakai Adat?
-
El Rumi dan Syifa Hadju Segera Menikah, Ahmad Dhani Beberkan Konsep Adat!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta