Suara.com - Kematian adalah misteri yang takkan pernah sanggup dipecahkan oleh manusia. Jatah hidup masing-masing berbeda sesuai takdir Tuhan. Ada yang panjang umur, ada yang mati muda seperti sejumlah artis meninggal di usia 20-an.
Meski telah meninggalkan dunia, karya mereka tetap terkenang sepanjang masa. Bahkan, hingga saat ini masih ada kumpulan fans yang setia memperingati hari kematian sang idola dan mendoakannya.
Siapa saja artis meninggal di usia 20-an tersebut? Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
1. Alda Risma
Di urutan pertama ada penyanyi Alda Risma. Pelantun lagu Aku Tak Biasa ini meninggal pada usia 24 tahun.
Ia meninggal dunia pada 12 Desember 2006 di sebuah hotel di bilangan Jakarta Pusat akibat overdosis. Kala itu, ia sedang bersama Ferry Surya Prakasa—pria yang kemudian divonis 14 tahun penjara.
2. Ryan Hidayat
Ryan Hidayat adalah aktor jadul yang melejit namanya setelah memerankan tokoh Lupus dalam film adaptasi novel berjudul Lupus I: Kejarlah Daku Kau Kujitak pada tahun 1987.
Ia juga sempat terjun ke dunia tarik suara dengan merilis sejumlah lagu, di antaranya Ketulusan Hati. Ryan meninggal dunia pada tanggal 8 Februari 1997 pada usia 27 tahun.
Baca Juga: Lama Tak Terdengar Usai Viral, Amel Nike Ardilla Ternyata Sedang Persiapkan Kejutan
3. Nike Ardilla
Siapa yang tak mengenal nama Nike Ardilla? Bahkan setelah dua puluh tahun lebih berlalu sejak kematiannya, banyak orang yang masih sering ziarah ke makamnya dan mendoakan sang penyanyi.
Nike Ardilla populer pada akhir dekade 1980-an hingga pertengahan 1990-an. Ia melejit i skena penyanyi rock perempuan usai merilis lagu berjudul Bintang Kehidupan pada tahun 1990.
Sayang seribu sayang, maut merenggut nyawa Nike Ardilla pada kecelakaan lalu lintas tanggal 19 Maret 1995. Saat itu, usianya baru menginjak 20 tahun.
4. Dylan Sahara
Istri dari Ifan Seventeen ini merupakan seorang model dan pemain sinetron. Ia meninggal usai diterjang gelombang tsunami di Pantai Tanjung Lesung pada tanggal 22 Desember 2018.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
Terkini
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Jadi Ibu, Erika Carlina Ketakutan Pola Asuhnya Selalu Salah di Mata Netizen
-
Nikita Mirzani Live bareng dr Oky Pratama Tak Langgar UU, Benarkah?
-
Ada Kritik Tersembunyi di Balik Tema JILF 2025 'Homeland in Our Bodies'
-
Pratama Arhan Pulang, Andre Rosiade Pamer Kiriman dari Mantan Menantu
-
Terinspirasi Puisi Penyair Palestina, JILF 2025 Angkat Tema Homeland in Our Bodies