Suara.com - Perseteruan yang melibatkan Zikri Daulay, Henny Rahman dan Alvin Faiz kembali ramai di media sosial. Terbaru, Zikri curhat kalau kontaknya diblokir Alvin Faiz.
Di Instagram Story, Zikri Daulay mengaku kesulitan bertemu anaknya, yang kini berada di bawah pengasuhan mantan istri, Henny Rahman dan suami barunya, Alvin Faiz. Di situ, Zikri juga mengaku kalau kontaknya sudah diblokir oleh Alvin.
Menurut Zikri Daulay, hal itu terjadi sudah dua minggu terakhir. "Saya hanya ingin melihat anak saya, dan kamu memblokir saya hampir dua minggu," ucap Zikri Daulay.
Alvin Faiz rupanya tak tinggal diam. Putra sulung almarhum Ustaz Arifin Ilham ini pun kemudian menyindir Zikri Daulay di Instagram. Namun tak memperkeruh suasana, Alvin hanya mengingatkan bahwa pernyataan Zikri telah merugikan dirinya, karena ia diserang banyak haters di media sosial.
Perseteruan yang melibatkan Zikri Daulay, Alvin Faiz, dan Henny Rahman menjadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Senin (15/11/2021).
Tapi selain itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Go Public, Kaesang Pangarep Ajak Nadya Arifta ke Rumah Raffi Ahmad
Kaesang Pangarep melakukan pertemuan dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Tak sendiri, dia juga mengajak kekasihnya, Nadya Arifta.
Hal itu terungkap dalam foto yang diunggah Raffi di Instagram beberapa jam lalu. Di situ tampak Raffi, Nagita, Kaesang, Nadya, dan Donny Oskaria, salah satu pendiri Rans Entertainment.
Baca Juga: Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2021
2. Ditentang Pindah Kristen, Nania Idol Ungkap sampai Dianiaya Ibu
Nania Idol mengungkapkan pengalaman tak menyenangkan saat pindah agama. Ia yang dulu beragama Islam ditentang sang ibu saat menjadi seorang nasrani.
Hal itu diungkapkan Nania saat jadi bintang tamu channel YouTube Yusuf Manabulu. Ternyata penyanyi jebolan Indonesian Idol itu sempat dipukuli ibunya saat memutuskan pindah agama.
3. Ibunda Menangis Baca Buku Diary Vanessa Angel, Ini Salah Satu Isinya
Tag
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Harga Cabe Gendot dan Tingkat Kepedasannya, Resep Paling Banyak Dicari Selama 2025
-
Punya Mata Batin, Sara Wijayanto Akui Belajar dari Makhluk Tak Kasat Mata
-
Bahan dan Resep Cabe Gendot ala Teh Shanty, Fenomena Kuliner Viral Tahun 2025
-
Ayu Ting Ting Ungkap Alasan Tak Masalah Disebut ATM Orangtua
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?