Suara.com - Ayah Vanessa Angel, Doddy Soedrajat, tampak masih kehilangan sang putri. Hal ini diketahui dari unggahan Instagram pribadinya, @doddysoedrajat_1.
Doddy Soedrajat memamerkan potret video call dirinya dan sang anak saat ulang tahun. Kala itu, Vanessa Angel sempat menuliskan caption akan berjumpa dengan Doddy Soedrajat.
Doddy pun mengaku kangen dengan putrinya sampai tak bisa tidur. Ia juga menanti video dari anaknya tersebut. "Semalam Daddy nggak bisa tidur, Daddy tungguin video call kamu lagi nak," sahut Doddy Soedrajat.
Bukan hanya tak bisa tidur, Doddy Soedrajat pun mendoakan sang anak. "Daddy kangen nak, Al Fatihah," tulisnya.
Doddy Soedrajat pun mengunggah momen kala Vanessa Angel joget Tik Tok. Ia kembali mendoakan sang putri. "Ya Allah nak, Al Fatihah," ungkapnya.
Hal ini rupanya menuai sorotan netizen. Banyak yang turut sedih karena tahu lika-liku hubungan Vanessa Angel dan Doddy Soedrajat.
"Pasti kehilangan banget, mereka yang baru kembali akur jadi keluarga besar yang utuh saling sayng tiba-tiba Allah ambil nikmatnya," ujar lainnya.
"Apalagi dlu sempet renggang ya hubungannya. Giliran dah harmonis lagi malah ditinggal pergi.. itu rasanya lebih aduh bgt pasti.." ungkap lainnya.
"Kalau sudah tiada baru terasa kalau kehadirannya sunguh berharga," sahut netizen.
Baca Juga: Mertua Bantah Vanessa Angel Meninggal dalam Kondisi Hamil
"Ka Vanessa lagi peluk jauh untuk daddynya," pungkas netizen.
Duh, bikin nyesek banget nih lihat ayah Vanessa Angel kangen anaknya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings