Suara.com - Velove Vexia baru saja mengumumkan pernikahannya dengan pengusaha bernama Zakry Sulisto lewat postingan Instagram. Jauh sebelum menikah, Velove membintangi sederet sinetron yang membuatnya berada di puncak karier. Potret Velove Vexia di sinetron jadul seakan membuat kita nostalgia.
Sinetron jadul yang dibintangi Velove ini menjadi tontonan favorit masyarakat Indonesia pada masanya. Seperti apa potret Velove Vexia di sinetron jadul? Kepoin selengkapnya yuk.
1. Olivia
Pada tahun 2006 silam, Velove Vexia beradu akting dengan Raffi Ahmad dalam "Olivia" yang menjadi sinetron debutnya. Dalam sinetron ini, Velove memerankan sosok Olivia menyamar menjadi laki-laki yang punya hobi bermain sepak bola.
2. Khanza
Velove kemudian kembali mendapat pemeran utama dalam sinetron "Khanza" yang tayang pada 2008. Berperan sebagai gadis kampung tanpa orangtua yang harus berjuang menghadapi kerasnya hidup, Khanza bertemu dengan Nino yang diperankan oleh Jonas Rivanno.
3. Seindah Senyum Winona
Velove Vexia memerankan karakter bernama Winona dalam sinetron "Seindah Senyum Winona" yang tayang pada 2010 lalu. Dude Harlino dan Giovanni Yosafat Tobing jadi lawan main Velove dalam sinetron yang ditayangkan RCTI ini.
4. Asmara
Baca Juga: Velove Vexia Menikah, Sosok Suami dalam Foto di Instagram Bikin Penasaran
Berikutnya Velove membintangi sinetron "Asmara" yang tayang pada 2012. Ia memerankan tokoh Asmara yang dikenal sebagai gadis luar biasa dan dicintai banyak orang. Asmara tinggal bersama Glenn Alinskie (Januari) dan ibunya Jihan Fahira (Anya) yang sakit-sakitan.
5. Kahnza 2
Dalam "Khanza 2" yang tayang pada 2014, Velove Vexia terpaksa menjalani dua kehidupan dalam kesehariannya.
Diceritakan Khanza menjadi anak yang kaya raya ketika berstatus sebagai mahasiswi di kampusnya dan sepulang kuliah ia kembali menjadi anak sederhana yang tinggal di sekitar perkampungan. Di sinetron ini, Velove beradu akting dengan Samuel Zylgwyn dan Ammar Zoni.
6. Kekasih Bayangan
Velove lagi-lagi didapuk jadi pemeran utama dalam sinetron "Kekasih Bayangan" yang tayang pada 2017. Di sinetron ini Velove memerankan karakter bernama Saila yang rumah tangganya dengan Imam, diperankan oleh Christian Sugiono kurang harmonis. Dikemas dalam 9 episode, sinetron ini mengusung lagu Kekasih Bayangan yang dinyanyikan Cakra Khan.
Berita Terkait
-
Terungkap Sosok Zakry Sulisto Suami Velove Vexia, Pengusaha Tajir Asal Aceh
-
Ramai Kabar Velove Vexia Menikah, Sosok Suami Bikin Penasaran
-
Menikah 11 November, Velove Vexia Gelar Acara di Hotel Mewah
-
Velove Vexia Menikah, Sosok Suami dalam Foto di Instagram Bikin Penasaran
-
Heboh Foto Mesra, Velove Vexia Diduga Menikah dengan Pria Berpeci
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah